Review Spesifikasi OPPO F1s Selfie Expert, HP Jadul yang Masih Banyak Dicari di 2021 dengan Harga Murah Meriah

5 Februari 2022, 10:40 WIB
Review Spesifikasi OPPO F1s Selfie Expert, HP Jadul yang Masih Banyak Dicari di 2021 dengan Harga Murah Meriah /oppo

 

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini review spesifikasi OPPO F1s Selfie Expert, HP jadul yang masih banyak dicari di 2021 dengan harga murah meriah.

Selain jadul yang masih banyak dicari di 2021 dengan harga murah meriah, HP OPPO F1s Selfie Expert juga didukung ukuran layar 5.5 inch.

HP OPPO F1s Selfie Expert juga menjadi salah satu pesaing HP Realme C21 yang sama-sama dilengkapi RAM 3-4GB.

Baca Juga: Daftar HP Rp1 Jutaan Terbaik Februari 2022 Desain Eksotis, Koneksi Kencang dari Vivo, OPPO hingga Xiaomi

Berikut perbandingan spesifikasi HP OPPO F1s Selfie Expert versus Realme C21, seperti dilansir mantrasukabumi.com dari laman Iprice pada Sabtu 5 Februari 2022.

1. OPPO F1s Selfie Expert

Seperti namanya OPPO F1s Selfie Expert mengandalkan pada kamera depan. Rilis sejak 2016, foto selfie ini memiliki beresolusi 16MP. Hp ini sempat jadi andalan bagi penggemar foto selfie.

Untuk kamera belakang OPPO F1s juga tidak diragukan karena memiliki resolusi 13MP. Hp OPPO 2 jutaan ini diotaki prosesor Mediatek MT6755 yang didukung dengan RAM 3GB dan 4GB.


- Kriteria Spesifikasi
- OS Version 5.1
- Ukuran Layar 5.5 inch
- Screen Resolution 1280 x 720 Pixel
- Detail Prosesor MT6750

- Jumlah Core Octa Core
- Kecepatan CPU 1.5 GHz
- GPU Mali-T860MP2
- RAM 3 GB

- Memori Internal 32 GB
- Resolusi Kamera Belakang 13 MP
- Resolusi Kamera Depan 16 MP
- USB microUSB 2.0, USB

- Harga Rp 3.500.000 di Bukalapak

2. Realme C21

Realme C21 dilengkapi dengan kamera belakang 13 + 2 + 2MP dengan tingkat densitas piksel sebesar 270 ppi dan tampilan resolusi sebesar 720 x 1600 pixels.

Dengan berat sebesar 109g, handphone HP ini memiliki prosesor Octa Core. Tanggal rilis untuk Realme C21: Maret 2021.

Baca Juga: TERBARU! Harga Murah Meriah per 5 Februari 2022, HP OPPO Find X RAM 8GB dan Realme X2 Pro RAM 12GB

Spesifikasi Realme C21 Cross Blue

- TAMPILAN
Ukuran Layar 6.5"
Kedalaman Piksel 270 ppi
Resolusi Layar 720 x 1600 pixels
Anti Air Tidak
Teknologi Layar IPS-LCD
Scratch Resistant Tidak

- KAMERA
Resolusi Kamera Belakang 13 + 2 + 2MP
Resolusi Kamera Depan 5MP
Tipe Kamera Triple Kamera
Resolusi Video HD

- MEMORI
Penyimpanan 32GB
RAM 3GB
Memori yang Dapat Diperluas Ya

- DESAIN
Berat 109g
Material Bodi Aluminium
Dimensi (W x H x D) 165.2 x 76.4 x 8.9mm

- BATERAI
Kapasitas Baterai 5000mAh
Charging Normal Charging

- PLATFORM
CPU Mediatek Helio G35
Prosesor Inti Octa Core
Sistem Operasi Android
Versi OS Android 10
SIM
Dual SIM Ya
SIM Card Nano-SIM

- KONEKSI
USB Connectors Micro-USB
5G Tidak
Wi-Fi Standard 802.11 b/g/n
NFC Tidak

- FITUR
Face Recognition Ya
Pemindai Sidik Jari Ya

- Harga HP Realme C21 Cross Blue direkomendasikan di Tokopedia Rp 1.435.000 Tokopedia

Itulah review spesifikasi OPPO F1s Selfie Expert, HP jadul yang masih banyak dicari di 2021 dengan harga murah meriah dan Pesaingnya HP Realme C21.***

Editor: Nahrudin

Sumber: iprice

Tags

Terkini

Terpopuler