Sama-sama Terbuat dari Aluminium, ini Harga dan Spesifikasi HP Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C

- 6 Oktober 2021, 21:50 WIB
Perbandingan spesifikasi dan harga HP terbaru HP Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C yang dilengkapi prosesor Octa Core keren
Perbandingan spesifikasi dan harga HP terbaru HP Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C yang dilengkapi prosesor Octa Core keren /Xiaomi

MANTRA SUKABUMI - Aluminium adalah salah satu material yang sangat kuat dan itu diaplikasikan pada body HP Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C.

Selain body yang menggunakan aluminium, Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C didukung didukung dengan prosesor Octa Core yang keren.

Kemudian selain body aluminium, spesifikasi apalagi yang ditawarkan HP Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C? Simak berikut ini.

Baca Juga: HP Redmi Note 9T Cocok untuk Gaming, Ini Review, Spesifikasi dan Harga Terbarunya

Dilansir mantrasukabumi.com dari Iprice pada Rabu, 6 Oktober 2021, ini adalah spesifikasi Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C lengkap dengan estimasi harga di Indonesia.

• Huawei Honor 9 Lite

Spesifikasi Huawei Honor 9 Lite

Huawei Honor 9 Lite dirilis pada Desember 2017 dengan body menggunakan material aluminium yang kuat.

Huawei Honor 9 Lite menggunakan layar berukuran 5.7 inci dengan kedalaman piksel 428 ppi.

Sekarang anda tidak perlu khawatir lagi jika tiba-tiba HP Anda kena cipratan air karena HP ini sudah dilengkapi dengan sistem anti air.

Kemudian dari segi kamera, resolusi kamera belakang menggunakan 13 + 2MP,begitu juga dengan resolusi kamera depan.

Untuk mendukung semua spesifikasi tersebut, Huawei Honor 9 Lite dilengkapi dengan baterai berkapasitas 3000 mAh.

Harga Huawei Honor 9 Lite di online shop dibanderol dengan estimasi harga Rp1.200.000.

Berikut spesifikasi lengkap Huawei Honor 9 Lite

Ukuran Layar: 5.7"

Kedalaman Piksel: 428 ppi

Resolusi Layar: 1080 x 2160 pixels

Anti Air: Ya

Scratch Resistant: Ya

KAMERA

Resolusi Kamera Belakang: 13 + 2MP

Resolusi Kamera Depan: 13 + 2MP

Tipe Kamera: Ya

DESAIN

Berat: 149g

Material Bodi: Aluminium

Dimensi (W x H x D): 151 x 71.9 x 7.6mm

BATERAI

Kapasitas Baterai: 3000mAh

SIM

Dual SIM: Ya

SIM Card: Nano-SIM

PLATFORM

Prosesor Inti: Octa Core

Sistem Operasi: Android

KONEKSI

USB Connectors: Micro-USB

NFC: Tidak

Wi-Fi Standard: 802.11 b/g/n

MEMORI

Memori yang Dapat Diperluas: Ya

FITUR

Face Recognition: Tidak

Pemindai Sidik Jari: Ya.

Baca Juga: Tanggal Rilis Solo Leveling Chapter 169, Berikut Prediksi Spoiler

• Xiaomi Redmi 9C

Spesifikasi Xiaomi Redmi 9C

Xiaomi Redmi 9C dirilis pada September 2020 dengan menawarkan keunggulan yang mumpuni di kelasnya.

Dari segi layar, Xiaomi Redmi 9C menggunakan layar IPS LCD, 6.53 inch HD, 720 x 1600 piksel.

Tak hanya itu, Xiaomi Redmi 9C menggunakan CPU Octa-core (4x2.3 GHz Cortex-A53 & 4x1.8 GHz Cortex-A53).

Untuk menunjang spesifikasi tersebut, Xiaomi Redmi 9C didukung dengan kapasitas baterai yang cukup besar yaitu 5000 mAh.

Dari segi kamera, Xiaomi Redmi 9C mengusung triple kamera, diantaranya resolusi kamera belakang 13 + 2 + 2MP.

Sementara untuk resolusi kamera depan yang diusung Xiaomi Redmi 9C adalah 5MP.

Body Xiaomi Redmi 9C sangat kuat terhadap benturan karena sudah menggunakan material aluminium yang kuat.

Harga Xiaomi Redmi 9C di Shopee dibanderol dengan estimasi harga Rp1.200.000.

Berikut spesifikasi lengkap Xiaomi Redmi 9C

Ukuran Layar: IPS LCD, 6.53 inch HD, 720 x 1600 piksel

Chipset: MediaTek Helio G35

CPU: Octa-core (4x2.3 GHz Cortex-A53 & 4x1.8 GHz Cortex-A53)

GPU: PowerVR GE8320

OS: Android 10, MIUI 12

RAM: 3GB/4GB

Memori internal: 32 GB/64 GB

Baca Juga: Venom: Let There Be Carnage 2021 Sub Indo Full Movie, Inilah Link Nonton Streaming

Ukuran HP: 164,9 x 77,07 x 9 mm

Berat HP: 196 gram

Kamera depan: 5 MP, f/2.2, video 1080p@30fps

Kamera belakang: 13 MP, f/2.2, 28mm (wide); 2 MP, f/2.4, (macro); 2 MP, f/2.4, (depth); video 1080p@30fps

Baterai: Li-Po 5000 mAh

WLAN: Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot

Bluetooth: 5.0

USB: microUSB 2.0

SIM: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

Pilihan Warna: Midnight Gray, Sunrise Orange, Twilight Blue

Tanggal Rilis: September 2020.

Itulah spesifikasi Huawei Honor 9 dan Xiaomi Redmi 9C, HP yang sama-sama menggunakan material aluminium pada body.***

 

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah