Dilengkapi Teknologi NFC Serbaguna dan RAM Jumbo, ini Spesifikasi dan Harga Terbaru HP VIVO Y53S di Indonesia

- 19 Oktober 2021, 09:00 WIB
Informasi spesifikasi dan harga HP VIVO Y53S terbaru di Indonesia yang dilengkapi teknologi NFC serbaguna
Informasi spesifikasi dan harga HP VIVO Y53S terbaru di Indonesia yang dilengkapi teknologi NFC serbaguna /vivo.co.cn/

MANTRA SUKABUMI - VIVO Y53S merupakan HP yang dirilis pada Juni 2021 lalu ini dilengkapi teknologi NFC serbaguna dan RAM jumbo.

HP Vivo Y53S ini disokong dengan spesifikasi bagus, seperti chipset yang digunakan oleh smartphone ini yaitu Qualcomm Snapdragon 480 5G dan Kapasitas RAM 8GB ROM 128GB.

Harga terbaru HP VIVO Y53S ini dibanderol di kisaran harga Rp1 Jutaan hingga Rp3 jutaan yang dijual di beberapa online shop dan situs resminya.

Baca Juga: Duel Sengit 2021, Tokopedia vs Shopee: Mana Jawara Marketplace Sesungguhnya?

HP VIVO Y53S ini didukung dengan teknologi terbaru pada kameranya yakni berteknologi Gyro- EIS, tidak hanya itu tiga kamera belakang menjadi stabil dengan dukungan teknologi tersebut.

HP VIVO Y53S ini memiliki kapasitas baterai jumbo yaitu 5000mAh serta dilengkapi dengan fitur fast charging sampai 33W, teknologi tersebut dapat membantu mengisi kurang dari satu jam.

HP Vivo Y53S RAM 8GB ROM 128GB disokong dengan ukuran layar yang besar yakni 6.58 inch sedangkan untuk HP Samsung Galaxy A32 RAM 8GB ROM 128GB hanya dilengkapi dengan ukuran layar 6.4 inch.

Selain it HP Vivo A53S didukung dengan chipset dari Qualcomm Snapdragon 480 5G sedangkan untuk HP Samsung Galaxy A32 menggunakan chipset MediaTek Helio G80.

Dilansir mantrasukabumi.com dari laman pricebook.co.id pada Selasa, 19 Oktober 2021, berikut spesifikasi HP Vivo Y53S RAM 8GB ROM 128GB:

Baca Juga: BreadTalk Buka 6 Lowongan Kerja di PT Talkindo Selaksa Anugrah Cari Lulusan SMA, Ditutup 25 Oktober 2021

Kategori: HP

Brand: Vivo

Tahun Rilis: 2021

Nama Produk: Vivo Y53S

Network

2G Network: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900

3G Network: HSDPA 850 / 900 / 1700(AWS) / 2100

4G Network: 1, 3, 5, 7, 8, 20, 38, 40, 41

Jaringan: 3G, 4G

Design

Dimensi: 164 x 75.5 x 8.4 mm

Berat: 190 g

SIM Slots: 2 slot(s)

Warna: Biru, Hitam

Tipe SIM Card: Nano SIM

Screen

Screen Resolution: 2408 x 1080 Pixel

Ukuran Layar: 6.58 inch

Technology: IPS LCD

Software

OS Version: 11

Version Detail: Funtouch 11.1

OS: Android

Baca Juga: BreadTalk Buka 6 Lowongan Kerja di PT Talkindo Selaksa Anugrah Cari Lulusan SMA, Ditutup 25 Oktober 2021

Hardware

Prosesor: MediaTek

Detail Prosesor: Helio G80

Kecepatan CPU: 2 GHz

Jumlah Core: Octa Core

GPU: Mali-G52 MC2

Memory

RAM: 8 GB

Memori Internal: 128 GB

Camera

Resolusi Kamera Utama: 2, 2 MP

Flash: Yes

Video: 1080p@30fps

Resolusi Kamera Belakang: 64 MP

Resolusi Kamera Depan: 16 MP

Jumlah Kamera Belakang: 3

Connectivity

NFC: Yes

Infrared: No

GPS: A-GPS

USB: Type-C, USB OTG

Bluetooth: Bluetooth 5.1

Wi-Fi: 802.11 a / b / g / n / ac, Dual Band, Wi-Fi Direct, Mobile Hotspot

Baca Juga: 10 Jenis Tanaman Hias Aglonema Termahal, Aglonema Moonlight Salah satunya

Battery

Tipe Baterai: Non-Removable

Materi Baterai: Lithium Polymer

Kapasitas Baterai: 5000 mAh

Other Features

Sensor: Fingerprint, Accelerometer, Gyroscope, Proximity, Compass

3.5mm Jack: Yes

Itulah, spesifikasi HP Vivo Y53S yang dilengkapi teknologi NFC serbaguna dan RAM jumbo, serta harga terbarunya di bulan Oktober 2021.***

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah