Spesifikasi Vivo V17, Hasilkan Foto Jernih saat Minim Cahaya dan Rekam Video Stabil

- 13 November 2021, 06:30 WIB
Spesifikasi Vivo V17, Hasilkan Foto Jernih saat Minim Cahaya dan Rekam Video Stabil./*
Spesifikasi Vivo V17, Hasilkan Foto Jernih saat Minim Cahaya dan Rekam Video Stabil./* /Vivo Indonesia/

sehingga tak perlu lama menunggu daya HP terisi penuh, hanya butuh waktu sekitar 80 menit saja untuk mengisi baterai dari kosong hingga 100%.

Vivo terkenal selalu mengeluarkan smartphone dengan desain yang premium dan tidak meninggalkan kesan murahan walau dibanderol dengan harga yang terjangkau.

Untuk vVivo V17 sendiri memiliki desain bodi yang berkilau yang masih terbuat dari material plastik tapi tetap berkualitas.

Bobotnya ringan dan desain tepinya pun melengkung sehingga akan sangat nyaman untuk digenggam dan dibawa ke mana-mana.

Selain itu, pilihan warnanya pun menarik yang pastinya semakin menambahkan rasa elegan HP ini seperti Admiral Blue, Glacier Ice White, dan Midnight Ocean Black.

Baca Juga: Xiaomi Redmi Note 10 Vs Vivo V17 Pro, dengan ROM Besar dan Layar Super AMOLED

Berikut Spesifikasi Vivo V17, dikutip mantrasukabumi.com dari laman iprice.co.id.

- Layar: 6.44 inci, Super AMOLED
- Resolusi layar: 1080 x 2400 piksel
- Chipset: Qualcomm SDM675 Snapdragon 675 (11 nm)
- Sistem Operasi: Android 9.0 (Pie), Funtouch 9.2
- CPU: Octa-core (2x2.0 GHz Kryo 460 Gold & 6x1.7 GHz Kryo 460 Silver)
- GPU: Adreno 612
- RAM: 8 GB
- Memori internal: 128/256 GB
- Memori Eksternal: microSDXC (dedicated slot)
- Berat: 176 gram
- Kamera Utama: 48 MP, f/1.8, (wide), 1/2.0", 0.8µm, PDAF; 8 MP, f/2.2, 13mm (ultrawide), 1/4.0", 1.12µm; 2 MP, f/2.4, (macro); 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 32 MP, f/2.5, 23mm (wide), 1/2.8", 0.8µm
- Kapasitas Baterai: Li-Po 4500 mAh, non-removable, fast charging 18W
- USB: USB Type-C 2.0, USB On-The-Go
- WLAN: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
- Varian warna: Admiral Blue, Glacier Ice White, Midnight Ocean Black
- Tanggal rilis: Desember, 2019.

Ponsel Vivo tersebut bersaing dengan ponsel selevel lainnya seperti OPPO Reno 10x Zoom.

OPPO Reno 10x Zoom telah menyematkan tiga kamera beresolusi 48MP, 13MP, dan 8MP.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah