Tips Menghapus File Sampah yang Menumpuk di HP Android

- 18 November 2021, 20:05 WIB
Tips Menghapus File Sampah yang Menumpuk di HP Android
Tips Menghapus File Sampah yang Menumpuk di HP Android /Pexels.com/Pixabay

MANTRA SUKABUMI – Berikut adalah tips bagaimana cara menghapus file sampah yang menumpuk pada HP android.

File sampah adalah sekumpulan berkas yang tersimpan di memori penyimpanan Android dan terus menumpuk tetapi tidak memiliki manfaat yang berarti.

File sampah seringkali membuat kinerja HP android semakin menurun hingga muncul peringatan bahwa memori internal hampir penuh.

Baca Juga: 5 Game Offline Android yang Miliki Grafis Baik dan Terlihat Realis, Dapat Membunuh Kebosanan

Berkas sampah atau file sampah ini terkumpul pada folder sampah di Android. Sehingga akan membuat performa HP menjadi lemot dan tidak bekerja optimal.

Bahkan keberadaan file sampah yang lokasinya tersembunyi menjadi salah satu penyebab kondisi HP jadi tidak bekerja secara optimal.

Karena itu perlu beberapa langkah untuk membuang file sampah agar tempat penyimpanan menjadi lega dan kinerja android menjadi kembali bekerja dengan optimal.

Berikut cara menghapus file sampah yang menumpuk di HP Android, seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari bebagai sumber pada Kamis 18 November 2021.

- Masuk ke menu pengaturan untuk melihat seberapa besar memori yang terpakai oleh file lainnya, lalu masuk ke menu penyimpanan dan tunggu sistem menghitung memori.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x