4 Tips Cara Merawat Baterai HP agar Awet dan Tahan Lama, Hindari Hal ini jika Tidak Ingin Cepat Rusak

- 25 November 2021, 18:30 WIB
4 Tips Cara Merawat Baterai HP agar Awet dan Tahan Lama, Hindari Hal ini jika Tidak Ingin Cepat Rusak./
4 Tips Cara Merawat Baterai HP agar Awet dan Tahan Lama, Hindari Hal ini jika Tidak Ingin Cepat Rusak./ /Pixabay/ReadyElements


MANTRA SUKABUMI - Baterai HP merupakan salah satu komponen penting yang digunakan sebagai sumber energi.

Baterai HP harus selalu prima agar tidak cepat aus ataupun rusak, tentu kita juga harus selalu merawatnya supaya baterai HP tetap bagus

Batrei HP juga pasti perlu dijaga supaya agar tetap awet dan tahan lama saat digunakannya.

Baca Juga: Survei SnapCart Membuktikan: Ini E-Commerce Terbaik Indonesia Tahun 2021

Dikutip oleh mantrasukabumi.com dari kanal YouTube Mbah Man Otak Atik Andorid,Inilah 5 tips menjaga dan merawat baterai hp agar tetap sehat.

Tips pertama untuk menjaga kesehatan baterai HP anda jangan gunakan HP ketika pengecasan baterai sedang berlangsung.

Atau sebaiknya matikan saja meskipun masa ini memiliki berbagai perlindungan saat melakukan pengisian daya
baterai pada saat kondisi menyala namun ada baiknya kamu mematikan HP untuk mempercepat pengisian daya baterai agar tidak terbebani oleh sistem oprasi maupun aplikasi yang aktif batrai.

Seringkali menjadi lebih optimal dan punya umur lebih panjang apabila kamu mengecas dalam kondisi mati.

Namun apabila kamu masih ingin mengisi baterai pada keadaan HP sedang menyala sebaiknya jangan digunakan untuk menjalankan aplikasi atau game yang berat yang cepat memakan daya baterai karena akan menghasilkan panas berlebih.

Tips kedua yaitu hentikan pengecasan HP baterai setelah terisi 100%

Banyak hp, masa kini yang sudah memiliki fitur untuk memutus arus pengisian daya ketika sudah kondisi 100% atau lebih

Baiknya sebelum 100% dihentikan pengisian baterainya namun perlu diingat beberapa HP dengan harga terjangkau atau murah belum tentu memiliki kualitas komponen yang setara dengan kelas atas untuk berjaga-jaga sebaiknya kamu menghentikan proses pengecasan baterai ketika Hp sudah penuh.

Hal itu untuk mencegah arus tegangan yang akan terus berjalan ,Selain itu terkadang pengisian baterai yang lama bisa menyebabkan HP menjadi panas loh.

Baca Juga: Cara Merawat Tanaman Hias Begonia Berbunga atau Rieger Begonia di Rumah, Mudah tanpa Ribet

Tips ketiga Jangan biarkan daya baterai sampai 0% atau habis total kamu Jangan pernah membiarkan Kondisi baterai dalam keadaan hingga 0%

Apalagi dibiarkan dalam kondisi yang lama apabila HP mati kehabisan,Baterai membutuhkan tenaga ekstra untuk mengisinya sehingga membuat hp semakin lebih panas dan lebih lama dalam pengisian daya baterai pada tahap awal.

Selain panas yang menjadi tinggi reaksi kimia di dalam baterai akan menghasilkan gas berlebih ketika kamu sedang mengecas daya baterai pada saat sudah 0%

HP disarankan untuk dicas mulai kondisi 40% sampai 60% karena membuatnya mudah terisi dan tidak menimbulkan panas yang berlebih.

Tips keempat perhatikan siklus pengecasan baterai hp semakin banyak siklus atau pengisian daya baterai HP yang dimiliki maka kemampuan daya tahan baterai tersebut akan menurun.

Untuk itu hindari mengecas terlalu sering dan sebisa mungkin isi baterai hingga kisaran 60 sampai 80% saja ketimbang mengisinya hingga benar-benar penuh.

Hal ini dapat membuat kemampuan baterai dalam menyimpan energi menjadi berkurang.

Jangan sampai baterai di HP kalian memiliki suhu lebih dari 35 derajat Celsius apalagi baterai dengan jenis lithium-ion bisa jadi stress apabila terkena panas yang belebihan

Itulah 4 tips cara menjaga kesehatan baterai HP supaya sehat dan tidak cepat rusak. ***

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah