Layar OLED Pada Perangkat Elektronik, Kenali Kelebihan dan Kekurangannya

- 28 November 2021, 19:05 WIB
Layar OLED Pada Perangkat Elektronik, Kenali Kelebihan dan Kekurangannya./*
Layar OLED Pada Perangkat Elektronik, Kenali Kelebihan dan Kekurangannya./* /Unsplash.com/@Angelacompagnone

Layar OLED lebih ringan dan tipis, dibandingkan Layar LCD atau LED biasa.

Sudut pandangnya jauh lebih lebar, dan waktu respon bisa sangat cepat.

Sementara Kekurangan Layar OLED adalah sebagai berikut,

1. Tidak seterang Layar LCD.

Kekurangan yang pertama Layar OLED, adalah tampilan Layar tidak seterang dengan LCD.

Karena OLED tidak memiliki lampu latar, selain itu bahan pembuatannya lebih mahal.

2. Gejalan Burn-in.

Menggunakan bahan organik dan membakar Pikselnya untuk menghasilkan cahaya pada Layar OLED.

Penyebab gejala Burn-in pada Layar OLED, yaitu material organiknya yang membuat Layar menjadi Burn-in.

Biasanya, piksel biru lebih mudah Burn-in dibandingkan dengan hijau atau merah.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah