Harga Terbaru Desember 2021 HP Baru OPPO A15 yang Sudah Turun dari Harga Resmi Rp1,9 Juta

- 7 Desember 2021, 08:20 WIB
Harga Terbaru Desember 2021 HP Baru OPPO A15 yang Sudah Turun dari Harga Resmi Rp1,9 Juta
Harga Terbaru Desember 2021 HP Baru OPPO A15 yang Sudah Turun dari Harga Resmi Rp1,9 Juta /oppo.com/

 

MANTRA SUKABUMI - OPPO A15 adalah salah satu smartphone dari OPPO yang mengincar kelas low entry.

Meski begitu, OPPO A15 ini sudah dibekali dengan spesifikasi unggulan dan desain yang tidak kalah keren.

Dengan RAM 3GB yang mendukung performa dan kinerjanya, kamu bisa menjadikan OPPO A15 ini sebagai gadget andalan untuk beraktivitas harian.

Baca Juga: HP Terbaru Xiaomi Redmi Note 11 4G Dibekali Chipset Gahar, ini Harga dan Spesifikasi serta Kompetitor

OPPO A15 termasuk ponsel kelas pemula yang dibanderol dengan harga murah. Namun, meski harganya murah, OPPO tidak mengorbankan desain dan bodinya.

Untuk ponsel kelas pemula, kualitas layar OPPO A15 ini dapat diacungi jempol. HP ini dibekali dengan IPS LCD dengan resolusi HD+ sebesar 6,25 inci.

Untuk pesaing OPPO A15 ada Vivo Y12 sebagai handphone kelas entri yang dirilis pada bulan Maret 2021 dengan harga Rp 1,8 juta.

Dari segi performa, OPPO A15 sendiri cukup kencang dan dapat diandalkan untuk kebutuhan sehari-hari.

Spesifikasi OPPO A15 sudah dibekali dengan chipset Mediatek MT6765 Helio P35 (12nm), CPU Octa-core (4x2.35 GHz Cortex-A53 & 4x1.8 GHz Cortex-A53), dan GPU PowerVR GE8320.

Meski termasuk ponsel kelas pemula dan harga HP OPPO A15 ini dipatok murah, tetapi kameranya dapat bersaing dengan pesaing lainnya.

OPPO A15 ini dibekali dengan triple camera utama yaitu 13 MP, f/2.2, (wide), 2 MP, f/2.4, (macro), dan 2 MP, f/2.4, (depth).

Berikut spesifikasi dan harga terbaru dari OPPO A15, seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari laman iprice.

Spesifikasi OPPO A15
TAMPILAN
Ukuran Layar : 6.5"
Kedalaman: Piksel 269ppi
Resolusi Layar: 720 x 1600pixels
Teknologi Layar: IPS-LCD
Scratch Resistant: Ya
Anti Air: Tidak

KAMERA
Resolusi Kamera Belakang: 13 + 2 + 2MP
Resolusi Kamera Depan: 5MP
Tipe Kamera: Triple Kamera
Resolusi Video: HD

MEMORI
Penyimpanan: 32GB
RAM: 3GB
Memori yang Dapat Diperluas : Ya

DESAIN
Berat: 175g
Material Bodi: Logam
Dimensi (W x H x D): 164 x 75.4 x 7.9mm

Baca Juga: Harga Xiaomi Redmi Note 11 Pro Plus, HP Terbaru dengan Chipset Gahar RAM 8GB ROM 256GB , ini Spesifikasinya

BATERAI
Kapasitas Baterai: 4230mAh
Charging: Normal Charging

PLATFORM
Chipset: Mediatek MT6765 Helio P35 (12nm)
Prosesor Inti: Dual Core
Sistem Operasi : Android
Versi OS: 10

JARINGAN
Dual SIM: Ya
SIM Card: Nano-SIM

KONEKSI
USB: Connectors Micro-USB
5G: Tidak
Wi-Fi Standard: 802.11 b/g/n
NFC: Tidak

FITUR
Pemindai Sidik Jari: Ya
Face Recognition: Tidak

HARGA
Harga Resmi: 1.999.000
Sementara di toko online pada Desember tahun ini, OPPO A15 sudah turun harga dikisaran Rp1,5 jutaan.***

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah