Simak Aplikasi Anti Virus yang Cocok Buat HP Android, Agar Terbebas Dari Kejahatan Digital

- 29 Desember 2021, 20:21 WIB
Ilustrasi Android
Ilustrasi Android /Azamat E/Unsplash/

Fitur tersebut memang tersembunyi namun memungkinkan pengguna mengontrol Hp dari jarak jauh menggunakan SMS.

Keuntungan dari pemakaian sistem ini tentu bila smartphone hilang, maka pengguna bisa menguncinya, melacaknya, atau menghapus data-datanya.

Bahkan bisa membunyikan alarm, mengunci sim card, semua cukup dilakukan melalui SMS.

Bila perangkat Android milikmu telah diroot maka bisa mengaktifkan fungsi lain seperti memblokir aplikasi tertentu dari wifi maupun koneksi data. Dengan begitu, baterai smartphone lebih awet.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga Terbaru Akhir Tahun 2021, HP Samsung Galaxy A12 dan Xiaomi Redmi Note 9 Pro

3. Aplikasi AVL

AVL merupakan aplikasi anti virus buat HP android untuk perlindungan dari malware, karena aplikasi AVL mampu memindai berbagai jenis file, tidak hanya APK.

Aplikasi Android ini bahkan dirancang untuk bekerja dengan cepat dan efisien sehingga tidak memboroskan RAM.

Kemudian terdapat fungsi ekstra untuk memblokir panggilan telepon.

4. Aplikasi ESET Mobile Security.

Halaman:

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah