Gaming Nyaman Tanpa Lag dan Baterai Awet, ini Spesifikasi Vivo Y50

- 13 Februari 2022, 17:50 WIB
Gaming Nyaman Tanpa Lag dan Baterai Awet, ini Spesifikasi Vivo Y50
Gaming Nyaman Tanpa Lag dan Baterai Awet, ini Spesifikasi Vivo Y50 /Vivo Indonesia/

Smartphone ini  punya layar dengan model Ultra O Screen berukuran 6.53 inci dengan kamera selfie yang berbentuk punch hole di bagian atasnya.

Dengan rasio layar mencapai 90.77% dan resolusi FHD+ 2340 x 1080 piksel, bukan hanya jernih dan detail tetapi juga nyaman saat digunakan berjam-jam.

Baca Juga: Cuma Charging 60 Menit Baterai Sudah Full, Ini Spesifikasi HP Xiaomi Redmi Note 11 dan Harganya

Berikut spesifikasi Vivo Y50 dikutip mantrasukabumi.com dari iprice.

- Rilis: April 2020

- Ukuran layar: 6.53 inci, 1080 x 2400 piksel

- Chipset: Qualcomm SM6125 Snapdragon 665 (11 nm)

- CPU: Octa-core (4x2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4x1.8 GHz Kryo 260 Silver)

- GPU: Adreno 610

- OS: Android 10, Funtouch 10.0

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: iprice


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah