Review HP Baru Xiaomi 12X Lengkap dengan Spesifikasi dan Harga Terbarunya

- 15 Februari 2022, 12:18 WIB
Review HP Baru Xiaomi 12X Lengkap dengan Spesifikasi dan Harga terbarunya
Review HP Baru Xiaomi 12X Lengkap dengan Spesifikasi dan Harga terbarunya /Tangkap layar www.mi.com

MANTRA SUKABUMI - Xiaomi 12X adalah salah satu HP baru keluaran Xiaomi dengan spesifikasi gahar.

Meski harga HP Xiaomi 12X terbilang cukup tinggi, namun itu sesuai dengan spesifikasi yang dimilikinya.

HP baru Xiaomi 12X ini rilis pada Desember 2021 dengan harga dan spesifikasi canggih yang keren banget.

Baca Juga: Xiaomi Redmi 10 Pilihan Favorit HP Entry Level, Lihat Harga Terbaru dan Spesifikasi

Ada sejumlah HP sekelas lainnya yang jadi pesaing Xiaomi 12X, mulai dari Samsung, Vivo hingga Oppo.

Berikut review HP baru Xiaomi 12X lengkap dengan spesifikasi dan harga terbarunya.

Jaringan: GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G

Rilis: Desember 2021

Ukuran body HP: 152.7 x 69.9 x 8.2 mm (6.01 x 2.75 x 0.32 in)

Berat: 176 g (6.21 oz)

SIM: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

Layar: OLED, 1B colors, 120Hz, Dolby Vision, HDR10+, 1100 nits (peak)

Ukuran: 6.28 inches, 95.2 cm2 (~89.2% screen-to-body ratio)

Resolusi: 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~419 ppi density)

Pelindung layar: Corning Gorilla Glass Victus

Sistem operasi: Android 12, MIUI 13

Chipset: Qualcomm SM8250-AC Snapdragon 870 5G (7 nm)

CPU: Octa-core (1x3.2 GHz Kryo 585 & 3x2.42 GHz Kryo 585 & 4x1.80 GHz Kryo 585)

GPU: Adreno 650

Memori Internal: 128GB 8GB RAM, 256GB 8GB RAM, 256GB 12GB RAM

Kecepatan: UFS 3.1

Kamera belakang: Triple 50 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/1.56", 1.0µm, PDAF, OIS
13 MP, f/2.4, 12mm, 123˚ (ultrawide), 1/3.06", 1.12µm
5 MP, 50mm (telephoto macro), AF

Fitur: Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama

Video: 8K@24fps, 4K@30/60fps, 1080p@30/120/240/960fps, gyro-EIS

Kamera selfie: Single 32 MP, 26mm (wide), 0.7µm

Fitur: HDR, panorama

Video: 1080p@30/60fps, 720p@120fps

Loudspeaker: stereo speakers

Baca Juga: Dijamin Ngebut! Ini HP Gaming RAM 12GB dan ROM 256GB, Push Rank Lancar dari Xiaomi, Vivo hingga Samsung

3.5mm jack : tidak

Audio: 24-bit/192kHz

COMMS WLAN Wi-Fi: 802.11 a/b/g/n/ac/6, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth 5.2, A2DP, LE

GPS: A-GPS. Up to tri-band: GLONASS (1), BDS (3), GALILEO (2), QZSS (2), NavIC

NFC: ada

Infrared port: ada

Radio: tidak

USB: USB Type-C 2.0, USB On-The-Go

Fitur sensor: sensor sidik jari, accelerometer, proximity, gyro, compass

Baterai: Li-Po 4500 mAh, non-removable

Charging: Fast charging 67W, 100% dalam 39 menit

Warna: Black, Blue, Pink

Dikutip mantrasukabumi.com dari gsmarena pada 15 Februari 2022, harga HP Xiaomi 12X dibanderol sekitar $ 709.99, atau setara dengan Rp11.436.217. (1 Dollar Amerika setara dengan Rp14.291 pada 15 Februari 2022.

Sementara di toko online, harga HP Xiaomi 12X dibanderol sekitar Rp 11.000.000 - Rp 13.000.000 dari 1 penjual di Shopee.

Demikian sekilas tentang review HP baru Xiaomi 12X lengkap dengan spesifikasi dan harga terbarunya.***

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah