ASYIK! ini Cara Ganti Notifikasi WhatsApp Pakai Suara Google

- 16 Februari 2022, 17:50 WIB
ASYIK! ini Cara Ganti Notifikasi WhatsApp Pakai Suara Google
ASYIK! ini Cara Ganti Notifikasi WhatsApp Pakai Suara Google /Pixabay / Viki_B.

Kita lihat dulu nada yang kita sudah download tadi di menu 'unduhan'.

Kemudian tekan yang lama sekitar tiga detik hingga muncul tulisan 'copy' pada nada yang telah didownload tadi, kemudian copy atau salin.

Nah kalau udah disalin kita kembali lagi ke depan tempat penyimpanan termasuk ke tempat penyimpanan internal.

DI sini kita cari file 'media', kalau belum ada file medianya kita bikin baru aja file medianya.

Kita buat folder disini nama foldernya tulis 'media', biar gampang dicaribya.

Kalau sudah, faste_kan file nada tadi di folder 'media' tersebut.

8. Buka WhatsApp

Jika sudah, kita langsung masuk ke WhatsApp.

Lalu kita klik sudut kanan atas, Pilih 'setelan'.

Kemudian cari nada 'notifikasi' yang baru tadi dengan suara Google.

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x