HP Samsung A71 Cocok Buat yang Suka Bikin Konten, Simak Harga Terbaru 2022 dan Spesifikasi

- 6 Maret 2022, 19:00 WIB
Samsung A71.*
Samsung A71.* //Samsung

 

MANTRA SUKABUMI - Samsung Galaxy A71 sangat cocok digunakan bagi yang suka bikin konten.

Karena Samsung Galaxy A71 ini sudah dibekali dengan 4 kamera belakang sehingga hasil foto lebih detail dan juga menarik.

Karena kamera spesifikasi Samsung A71 yang diutamakan karena kualitasnya yang bagus dengan gambar yang cukup detail untuk di kelasnya.

Baca Juga: Samsung S20 FE HP Gaming Anti Air Tanpa Lag, Begini Spesifikasinya

Samsung A71 dibekali quad camera belakang
Dengan spesifikasi kamera beresolusi 64 MP f 1.8 dengan lensa ultra-wide 12 MP, lensa makro 5 MP f 2.2, dan lensa depth 5 MP, hasil foto dengan Samsung Galaxy A71 ini berbeda dari kamera HP lainnya.

Lensa makro 5 MP f 2.2 bisa di gunakan untuk menangkap gambar jernih dengan detail yang lebih halus dari jarak dekat.

Kamera utama 64 MP f 1.8 juga bisa menangkap hasil gambar layaknya profesional.

Hasil Foto Selfie Memukau
Kalau kamu gemar selfie, Samsung Galaxy A71 juga bisa jadi andalan.

Kamera depan HP ini memiliki resolusi 32 MP f 2.2 yang menghasilkan foto jernih, beresolusi tinggi, dan menawan.

Selain kamera beresolusi 32 MP f 2.2, ada juga fitur Selfie Focus yang bisa memburamkan latar gambar sehingga wajah tampak lebih fokus.

Serta bisa mendapatkan hasil gambar yang lebih luas dengan fitur Ultra Wide Camera yang ada pada Samsung A71 ini.

Sudut pandang wide angle biasa pada umumnya hanya mencakup 81 derajat, namun ultra wide angle mampu mencakup sudut pandang 123 derajat.

Sudut pandang ini hampir sama dengan pandangan mata manusia.

Serta bisa dapatkan hasil bidikan lanskap yang sempurna. Fitur satu ini bisa digunakan dengan maksimal saat mengambil gambar saat travelling, misalnya saat ke pantai atau ke pegunungan.

Detail gambar lebih jelas
Kamera makro 40mm 5MP pada built-in Quad Camera di Samsung A71 ini mampu menangkap gambar berkualitas yang jernih.

Dengan fitur ini maka bisa menampilkan detail yang sangat halus pada bidikan close-up.

Kemudian juga bisa lebih kreatif dalam menangkap gambar dengan fitur keburaman latar belakang alami atau Bokeh untuk menonjolkan objek visual yang ditangkap.

Jika suka mengabadikan momen berharga maka bisa memanfaatkan kamera Ultra Wide Camera yang disertai fitur Super Steady.

Fitur ini mampu menghasilkan video yang mulus meski sedang berpetualang sekalipun.

Fokus kamera canggih
Samsung A71 memungkinkan untuk mengurangi kebisingan latar belakang yang tidak diinginkan pada saat memotret.

Kamera dengan kedalaman 5MP yang ada pada perangkat ini bisa menyesuaikan kedalaman bidang foto sesaat sebelum memotret maupun sesudah.

Hasil gambar yang tangkap bisa tampak lebih profesional dengan fitur Live Focus.

Saat ini Samsung A71 harganya dibanderol sekitar Rp.4.200.000 di online shop.

Baca Juga: Harga Terbaru 2022 dan Spesifikasi Samsung Galaxy A30s, Bikin Video dan Fotography Memuaskan

Berikut spesifikasi Samsung A71, dikutip mantrasukabumi.com dari iprice.

- Tanggal rilis: Desember 2019

- Layar: Infinity O- display, Super AMOLED Plus, 6.7 inci

- Resolusi layar: 720 x 1520 piksel, 19:9 rasio (~270 ppi density)

- Chipset: Qualcomm SDM439 Snapdragon 730G

- OS: Android 9.0 (Pie); MIUI 11, One UI 3.1

- CPU: Octa-core (4x1.95 GHz Cortex-A53 & 4x1.45 GHz Cortex A53)

- GPU: Adreno 505

- ROM: 128GB

- RAM: 8 GB

- Memori Eksternal: microSDXC

- SIM card: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

- Berat: 188 gram

- Kamera belakang: Quad Camera, 64 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/1.72", 0.8µm, PDA, 12 MP, f/2.2, 123˚ (ultrawide), 5 MP, f/2.4, (macro), 5 MP, f/2.2, (depth)

- Kamera Depan: 32 MP f 2.2

- Baterai: Non-removable Li-Po 5000 mAh

- Jack earphone: 3,5mm audio jack

- Wi-Fi: 802.11 a/b/g/n/ac 2.4G+5GHz, VHT80

- USB: USB Type-C 2.0

- Varian warna: Prism Crush Blue, Prism Crush Black, Prism Crush Silver.***

Editor: Nahrudin

Sumber: iprice


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah