Bocoran Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 10C yang Bawa Fitur Chipset Gaming Terbaru

- 16 Maret 2022, 16:10 WIB
Bocoran Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 10C yang Bawa Fitur Chipset Gaming Terbaru
Bocoran Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi 10C yang Bawa Fitur Chipset Gaming Terbaru /Mantra Sukabumi /Tangkap Layar/GSMArena

Xiaomi Redmi 10C ditenagai oleh Snapdragon 680 SoC dan mengemas layar 6,71" dengan takik untuk kamera selfie. 

Memiliki penutup belakang bertekstur, Xiaomi Redmi 10C seperti ingin menampilkan pulau persegi.

Selain itu, Xiaomi Redmi 10C juga menampung pemindai sidik jari, flash, dan dua kamera, dengan unit utama menggunakan sensor 50MP.

Baca Juga: Usai Rilis HP Redmi Note 11 Pro 5G, Xiaomi Indonesia akan Segera Rilis HP Redmi 10C, Harganya Lebih Murah

Dengan 3 pilihan warna yakni hitam, biru, hijau Xiaomi Redmi 10C siap membuat publik heboh.

Untuk varian harga Xiaomi Redmi 10C membedakannya sesuai dengan kapasitas penyimpanan.

Dimana untuk memori 4GB/64GB dan 4GB/128GB Xiaomi Redmi 10C memasang harga masing-masing N78,000 ($190/€170) dan N87,000 ($210/€190).

Atau apabila dirupiahkan kisaran Rp 2,6 juta untuk RAM 4GB/64GB. Sementara Rp 2,9 juta untuk RAM 4GB/128GB.

Meski Xiaomi belum membocorkannya tentang spesifikasi Redmi 10C ini. Jadi kita harus menunggu daftar Redmi 10C untuk ditayangkan di situs resmi Xiaomi untuk memastikannya.***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: GSMArena.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah