Harga dan Spesifikasi Vivo V23 5G, Dilengkapi dengan Kamera Gahar dan Super Jernih

- 2 April 2022, 13:25 WIB
Bocoran spesifikasi dan estimasi harga terbaik dari HP Vivo V23 5G yang dibekali dengan resolusi layar 1080 x 2400 pixels
Bocoran spesifikasi dan estimasi harga terbaik dari HP Vivo V23 5G yang dibekali dengan resolusi layar 1080 x 2400 pixels /*/mantrasukabumi.com/Vivo.com

Vivo V23 5G didesain dengan dimensi 157,2 x 72,4 x 7,4 mm, berat 179 gr serta ukuran layar 6,44 inci dengan kemampuan 1080 x 2400 pixel.

Dengan gaharnya desain dan ukuran layarnya yang lega serta jernih akan memanjakanmu para Gamer, sensasi bermain Gamemu akan terasa lebih nyata dengan Vivo V23 5G.

Untuk menunjang kebutuhanmu para Gamer, Vivo V23 5G dilengkapi dengan Chipset MediaTek Dimensity 920 5G dan OS Android 12, Funtouch 12.

Dengan gaharnya chipset dan OS yang dimiliki Vivo V23 5G, HP ini siap membuat harimau lebih lancar tanpa lemot dan lag serta terlindung dari virus berbahaya.

Terlebih Vivo V23 5G didukung dengan ruang penyimpanan yang lega yaitu dengan RAM 8GB serta ROM 128GB yang akan membuatmu leluasa untuk mengunduh file atau aplikasi apapun yang kamu inginkan.

Kemudian dahsyatnya Vivo V23 5G, ia dibekali dengan kualitas kamera yang sangat luar biasa yang akan membuatmu ketagihan untuk berfoto menggunakan kameranya.

Denga kamera utama 64MP, f/1.9, 26mm (wide); 8MP, f/2.2, 120˚, 16mm (ultrawide); 2MP, f/2.4, (macro) serekaman video sampai 4K@30fps, akan membuat momen yang kamu abadikan seperti sebuah film karya seorang profesional.

Kamu juga dapat mempercantik kontek video seperti Tiktok dengan kamera depan 50MP, f/2.0, (wide); 8MP, f/2.3, 105˚ (ultrawide) serta perekaman video sampai 4K@30fps.

Terlebih lagi Vivo V23 5G didukung dengan batrainya yang awet serta pengisiannya yang cepat, HP ini didukung dengan baterai berkapasitas 4.200 mAh yang siap menemani seharian penuh.

Adapun untuk harga dan rincian spesifikasinya kami cantumkan dibawah ini.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Vivo.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah