Xiaomi Redmi 9 Harga Rp1 Jutaan Sudah Dibekali Baterai 5020mAh, Berikut Spesifikasinya

- 29 Mei 2022, 16:40 WIB
Kelebihan, kekurangan, harga dan spesifikasi HP Xiaomi Redmi 9A.
Kelebihan, kekurangan, harga dan spesifikasi HP Xiaomi Redmi 9A. /Tangkapan layar Youtube.com/GadgetIn

Terlebih dengan dukungan ruang penyimpanan yang lega sehingga memungkinkan kamu untuk menyimpan file atau aplikasi apapun yang kamu butuhkan.

Xiaomi Redmi 9 didukung dengan RAM 3GB/4GB serta ROM 32GB/64GB yang cukup untuk memuaskan aktifitas sehari-harimu.

Dengan ukuran 163.3 x 77 x 9.1 mm dan 198 gram HP ini cukup simpel untuk kamu gandeng kemanapun kamu pergi.

Didukung oleh layar IPS LCD, 6.53 inci, 1080 x 2340 piksel, Corning Gorilla Glass 3 membuat pandanganmu lebih luas dan jernih ketika menggunakan HP ini.

Xiaomi Redmi 9 juga didukung dengan kamera depan 8 MP, f/2.0, 27mm (wide), 1/4.0", 1.12µm dan kamera belakang Quad camera, 13 MP, f/2.2, 28mm (wide), 1/3.1", 1.12µm, PDAF, 8 MP, f/2.2, 118˚ (ultra wide angle), 1/4.0", 1.12µm, 5 MP, f/2.4, (macro), dan 2 MP, f/2.4, (depth sensor) serta baterai berkapasitas 5020 mAh.

Baca Juga: Harga dan Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G RAM 8GB ROM 128GB, Cek Kekebihan dan Kekurangannya di Sini

Adapun untuk harga dan rincian spesifikasinya kami cantumkan di bawah ini.

Berikut ulasannya:

Chipset: Mediatek Helio G80 (12 nm)

Sistem Operasi: Android 10, MIUI 11

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: iprice.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah