Soal UAS PAT Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA SMK MA Semester 2 Kunci Jawaban dan Ulasan dari KI KD 2013

- 1 Juni 2022, 21:00 WIB
Soal UAS PAT Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA SMK MA Semester 2 Kunci Jawaban dan Ulasan dari KI KD 2013
Soal UAS PAT Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA SMK MA Semester 2 Kunci Jawaban dan Ulasan dari KI KD 2013 /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/janeb13 / 453 images

jawaban: c

8. Satu luapan rasa simpati yang muncul secara tiba-tiba membuat air mata berlinang di kedua belah mata Lucy. Kasihan, ibuku sayang, pikirnya. Betapa sering ibu kelaparan asalkan anak-anaknya tidak. Aku tidak boleh mementingkan diriku sendiri. Demikianlah, ia kemudian mendekatinya dan meletakkan kepalanya ke pangkuan ibunya.
Nilai moral yang terdapat dalam penggalan cerita terjemahan di atas adalah ....
a. tidak mementingkan diri sendiri
b. pengorbanan seorang anak untuk ibunya
c. keluarga yang akrab dengan lingkungan
d. kesedihan yang mendalam sehingga timbul rasa iba
e. anak yang manja biasa mementingkan diri sendiri

jawaban: a

Baca Juga: 15 Prediksi Soal PAT Bahasa Sunda Kelas 2 SD MI Pilihan Ganda, Lengkap dengan Jawabannya

9. Dalam periodisasi sastra Indonesia dikenal periode dengan istilah sastra Melayu klasik/kuno. Adapun ciri-cirinya adalah ....
a. statis, istana sentris, anonim, berbahasa klise, tertulis
b. statis, istana sentris, anonim, berbahasa klise, lisan
c. statis, istana sentris, berbahasa klise, tertulis
d. statis, istana sentris, tertulis, anonim, khayal
e. statis, istana sentris, tertulis, anonim, khayal, klise

jawaban: b

10. Berikut ini hal-hal yang dapat kita temukan dalam cerpen, kecuali ....
a. cerita yang berisifat imajinatif
b. satu fragmen kehidupan yang berdiri sendiri
c. singkat dan padat, tetapi tuntas dengan dirinya sendiri
d. mengandung kesatuan cerita, setting, plot, dan penokohan
e. pelaku cerita mengalami perubahan nasib

jawaban: e

Untuk soal nomor 11 dan 12, perhatikan tajuk rencana berikut!

Beberapa waktu yang lalu banjir melanda Jakarta. Ribuan rumah tenggelam. Kerugian mencapai 39,5 miliyar rupiah dan menelan korban 10 orang meninggal. Seorang penduduk di luar Jakarta menyurati redaksi sebuah surat kabar. Surat tersebut beriisi pernyataan terhadap kondisi Jakarta. Menurutnya, Jakarta ternyata tidak seperti kota metropolitan yang selama ini terlihat megah dalam sinetron.
Orang Jakarta mengatakan bahwa banjir yang melanda Jakarta kiriman dari Bogor, orang Bogor membantahnya. Mereka menyatakan bahwa yang membuat kerusakan adalah orang Jakarta sendiri dengan menggusur petani dan membuat vila dan hotel di Puncak.

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah