Banyak yang Belum Tau, Ternyata ini Arti Emoji Hati di WhatsApp Sesuai dengan Warnanya

- 5 Juni 2022, 22:00 WIB
Ilustrasi WA atau WhatsApp.
Ilustrasi WA atau WhatsApp. /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/Antonbe

Warna jingga diartikan sebagai ketidak-tulusan dan basa-basi.

Baca Juga: Mulai 24 Oktober 2022, Pengguna iPhone dengan IOS ini Tidak Bisa Support WhatsApp Lagi

6. Emoji hati kuning

Berbeda dengan makna dari emoji hati warna jingga, warna kuning mempunyai makna teramat dalam.

Emoji ini bisa ditunjukan sebagai rasa tulus kepada sahabat, teman, ataupun keluarga.

7. Emoji hati ungu

Meski warna ungu sering disalahartikan,tetapi emoji hati ini mempunyai arti cinta kasih.

8. Emoji hati biru

Emoji hari berwarna biru sangat cocok ditunjukan kepada teman, bila teman Anda sangat mengutamakan solidaritas saat berdua.

Makna dari emoji hati berwarna biru ini, diartikan sebagai persahabatan dan juga energi maskulin.

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x