Selisih Harga Dua Ratus Ribuan, Begini Perbandingan HP Xiaomi Redmi 9A vs Xiaomi Redmi 10A

- 16 Juni 2022, 21:20 WIB
Kelebihan, kekurangan, harga dan spesifikasi HP Xiaomi Redmi 9A.
Kelebihan, kekurangan, harga dan spesifikasi HP Xiaomi Redmi 9A. /Tangkapan layar Youtube.com/GadgetIn

MANTRA SUKABUMI - Ngomongin Xiaomi memang gak pernah ada habisnya apalagi dengan selisih harga dua ratus ribuan.

Dikelas HP Xiaomi Redmi Low End ada beberapa HP yang bisa kita bandingkan sesuai dengan Budget yang kita punya.

Mulai dari HP xiaomi Redmi 10A atau pendahulunya Xiaomi Redmi 9A yang bisa kita lirik.

Baca Juga: Terbaru Tahun 2022 inilah spesifikasi Xiaomi Redmi Note 11, Cek Harga Terbarunya di Sini

Xiaomi Redmi 9A dibanderol dengan harga Rp1.399.000 dengan memori internal 32GB dan Ram 3GB.

Xiaomi Redmi 10A dibanderol dengan harga Rp1.599.000 dengan memori internal 64GB dan Ram 3GB.

Berikut perbandingan spesifikasi HP Xiaomi Redmi 9A VS Xiaomi Redmi 10A seperti dilansir mantrasukabumi.com dari laman mi.co.id pada Kamis 16 Juni 2022.

1. Xiaomi Redmi 9A

Xiaomi Redmi 9A dibekali baterai dengan kapasitas 5000mAh dan layar 6.3" HD Plus, dilengkapi dengan kamera utama 13MP juga terdapat kamera selfie dengan resolusi 5MP.

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: mi.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x