Pengabdi Setan 2 Jadi Film Horor Pertama yang Gunakan IMAX, Apa Perbedaannya dengan Teknologi Cinema Biasa?

- 27 Juli 2022, 11:10 WIB
Ketahui kelebihan IMAX yang digunakan oleh film horor Pengabdi Setan 2 sebagai tekhnologi pemutaran film
Ketahui kelebihan IMAX yang digunakan oleh film horor Pengabdi Setan 2 sebagai tekhnologi pemutaran film /tangkapan layar IMDb

Menurut Joko Anwar, dengan teknologi IMAX bakalan lebih besar dan menggelegar ketika menyaksikan Pengabdi Setan 2: Communion

Diketahui teknologi IMAX menawarkan sesuatu yang berbeda dimana layar yang digunakan 40% lebih besar dari teknologi biasanya.

Baca Juga: Selain Ivanna, Inilah Daftar Film Horor yang Digarap oleh Kimo Stamboel

2. Suara lebih baik

Jangan risau saat kamu harus duduk di bagian tepi gedung bioskop. Saat menggunakan teknologi IMAX, kamu bisa dipastikan akan mendapatkan kualitas suara yang sama.

Meskipun di tepi, kamu juga akan merasakan suara seperti dudu di bagian tengah.

3. Gambar lebih tajam

Selain suara lebih baik, teknologi IMAX juga menjadikan sebuah tayangan sinema akan menawarkan film yang memiliki kualitas resolusi terbaik dan gambar yang tajam

Maka ketika sebuah film menggunakan teknologi IMAX, makan akan menggunakan kamera rekam yang berbeda dan pastinya kualitas gambar makin tajam.

Nah, itulah Perbedaan teknologi IMAX yang akan digunakan dalam film Pengabdi Setan 2 Communion dari teknologi cinema biasanya.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah