Kini Akan Hadir Secara Native Untuk Google Chrome Fitur Read Aloud yang Sudah Lebih Dulu Ada di Microsoft Edge

- 28 Agustus 2023, 17:40 WIB
Kini Akan Hadir Secara Native Untuk Google Chrome Fitur Read Aloud yang Sudah Lebih Dulu Ada di Microsoft Edge
Kini Akan Hadir Secara Native Untuk Google Chrome Fitur Read Aloud yang Sudah Lebih Dulu Ada di Microsoft Edge /*/mantrasukabumi.c

MANTRA SUKABUMI - Simaklah artikel berikut ini tentang kini Google Chrome akan luncurkan fitur Read Aloud secara native yang akan kami bahas disini.

Google Chrome merupakan peramban web lintas platform yang dikembangkan oleh Google. Peramban ini pertama kali dirilis pada tahun 2008 untuk Microsoft Windows, kemudian diporting ke Android, iOS, Linux, dan macOS yang menjadikannya sebagai peramban bawaan alam sistem operasi.

Peramban ini juga merupakan komponen utama Chrome OS, yang berfungsi sebagai platform untuk aplikasi web.

Nah untuk itu artikel ini akan membahas secara tuntas tentang Google Chrome akan punya fitur Read Aloud secara Native yang telah dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Senin 28 Agustus 2023.

Baca Juga: Tips Cara Memblokir Situs Yandex di Google Chrome Sangat Mudah dan Sederhana! Selamat Mencoba

Mengesampingkan banyak beragam browser menarik yang memiliki kaya fitur, Google Chrome masih menjadi salah satu browser paling populer digunakan oleh sebagian besar masyarakat. 

Tidak lama ini, akan ada fitur baru disematkan untuk browser tersebut yang sudah lebih dulu ada di Microsoft Edge, yakni fitur “Read Aloud”.

Secara mudahnya, Read Aloud ini akan memungkinkan browser untuk “membacakan teks” pada sebuah website yang tengah diakses oleh penggunanya. 

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah