Tips Google Untuk Meningkatkan Daya Tahan Baterai pada Ponsel Android Simak Tipsnya Disini

- 25 September 2023, 16:20 WIB
Tips Google Untuk Meningkatkan Daya Tahan Baterai pada Ponsel Android Simak Tipsnya Disini
Tips Google Untuk Meningkatkan Daya Tahan Baterai pada Ponsel Android Simak Tipsnya Disini /*/mantrasukabumi.com

Ketika layar ponsel mati, maka daya yang dikonsumsi akan lebih sedikit. Oleh karena itu, Anda bisa turunkan pengaturan batas waktu layar menjadi yang paling singkat.

Anda juga tidak perlu menunggu ponsel mati secara otomatis dalam beberapa detik atau menit. 

Anda dapat langsung mematikan ponsel jika sedang tidak digunakan. Cara ini sangat efektif untuk menghemat daya tahan baterai ponsel Anda. 

5. Kurangi kecerahan layar

Semakin terang layar Anda, semakin banyak energi yang dikonsumsi. Kecerahan layar perlu diseimbangkan antara visibilitas dan penghematan baterai. 

Google mengatakan, dengan menurunkan kecerahan layar akan memperpanjang ketahanan baterai perangkat Android. 

6. Atur otomatis perubahan kecerahan

Google menyarankan pengguna Android untuk mengaktifkan fitur yang dapat mengatur kecerahan layar otomatis berdasarkan kondisi pencahayaan sekitar. 

Namun, cara ini kurang efektif, Anda bisa atur secara manual ke tingkat yang lebih rendah untuk hasil yang lebih baik.

7. Matikan suara atau getaran keyboard

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x