Makin Keren! Google Maps Kini Luncurkan Fitur Baru yang di Dukung Aplikasi AI

- 20 November 2023, 16:10 WIB
Makin Keren! Google Maps Kini Luncurkan Fitur Baru yang di Dukung Aplikasi AI
Makin Keren! Google Maps Kini Luncurkan Fitur Baru yang di Dukung Aplikasi AI /Pixabay/

Nantinya AI akan membantu menganalisis miliaran foto yang disediakan oleh komunitas di Google Maps. Cukup ketuk sebuah foto untuk mempelajari lebih lanjut dan lanjutkan dari sana.

Fitur ini mulai diluncurkan di Prancis, Jerman, Jepang, Inggris dan Amerika Serikat, dan akan diperluas ke lebih banyak negara seiring berjalannya waktu

Selain itu, jika traveler bosan dan tidak tahu aktivitas apa yang menarik dilakukan, traveler bisa mengetikkan 'things to do'. 

2 Tampilan yang lebih imersif

Teknologi imersif disukai oleh banyak orang, itu karena tampilan imersif lebih interaktif dan mendekati kenyataan. Nah, tampilan ini juga akan dihadirkan di aplikasi Google Maps.

Pengguna akan dapat melihat pratinjau yang lebih rinci dari setiap bagian perjalanan, baik saat mengemudi, berjalan kaki, atau bersepeda.

Yang harus traveler lakukan untuk melihat seluruh rute dalam tampilan multidimensi adalah memilih arah yang traveler inginkan dan mengetuk pratinjau Tampilan Imersif.

Terdapat petunjuk arah belokan demi belokan secara visual dan penggeser waktu yang membantu dalam merencanakan waktu keberangkatan, berdasarkan informasi seperti simulasi lalu lintas dan kondisi cuaca.

3. Lensa dalam Peta

Lens in Maps sebelumnya dikenal sebagai Search with Live View. Menggunakan AI dan Augmented Reality (AR) untuk membantu traveler memahami lingkungan sekitar dan menyesuaikan diri.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah