Simak Begini Cara Blokir Iklan di Google Chrome lewat HP Dengan Mudah

- 5 Desember 2023, 16:45 WIB
Simak Begini Cara Blokir Iklan di Google Chrome lewat HP Dengan Mudah
Simak Begini Cara Blokir Iklan di Google Chrome lewat HP Dengan Mudah /GSMPonsel

MANTRA SUKABUMI - Simak begini cara mengatasi blokir Iklan di Google Chrome lewat ponsel Android agar tidak menggangu.

Iklan yang muncul dari Google Chrome pada ponsel Android biasanya datang dari berbagai laman yang pernah diakses pengguna. 

Bagi sebagian pengguna iklan-iklan tersebut bisa jadi cukup menganggu. Mulai dari kurang nyamannya mengakses situs tertentu, sampai pop up iklan yang muncul tiba-tiba. 

Apabila di PC atau komputer, pengguna bisa memblokir iklan-iklan tersebut dengan ekstensi AdBlock, Lantas bagaimana jika ingin menghilangkan iklan atau pop up iklan yang tiba-tiba muncul saat mengakses situs tertentu?.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Selasa 5 Desember 2023,simak begini cara blokir situs iklan di Google Chrome lewat HP dengan mudah.

Baca Juga: Begini Cara Membuka Situs yang Diblokir di Google Chrome Lewat HP Dengan Mudah 

1. Klik menu titik tiga di pojok kanan atas Selanjutnya pilih “Setelan” Klik “Setelan situs”.

2. Pilih “Pop up dan pengalihan” Selanjutnya geser toggle “Pop-up dan pengalihan” ke kanan untuk mengaktifkan Selanjutnya kembali lagi ke.

3. “Setelan situs” Pilih bagian “Iklan yang menganggu” Kemudian klik “Iklan yang mengganggu” dan geser toggle ke kanan untuk memblokir iklan di Google Chrome 

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x