Anda Miliki Usaha Mikro? Segera Login eform.bri.co.id untuk Cek Bansos BLT UMKM, Begini Caranya

- 11 Juli 2021, 09:10 WIB
BLT UMKM 2021
BLT UMKM 2021 //* Mantra Sukabumi/Pexels / Ahsanjaya

 

MANTRA SUKABUMI - Bagi Anda yang memiliki usaha mikro, seperti warung jajanan, dan lainnya, segera Cek eform.bri.co.id siapa tahu nama Anda terdaftar sebagai penerima Bansos BLT UMKM.

Jika Anda belum mengetahui tentang cara cek penerima Bansos BLT UMKM melalui link eform.bri.co.id, bisa lihat di artikel ini.

Seperti yang diketahui, salah satu syarat Bansos BLT UMKM adalah masyarakat yang miliki usaha mikro.

Baca Juga: Gandeng Shopee, Ridwan Kamil Resmikan Pembangunan Shopee Center Guna Mempercepat UMKM Jabar Go Digital

Untuk cara cek nama penerima Bansos BLT UMKM melalui eform.bri.co.id, ada beberapa tahapan yang perlu dipenuhi.

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman Kemenkopukm pada Minggu, 11 Juli 2021, berikut cara cek penerima BLT BPUM UMKM melalui website resmi BRI.

• Buka laman eform.bri.co.id

• Masukkan Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x