Lowongan Kerja LRT Jakarta Agustus 2021 Cari Lulusan D3 dan S1, ini Persyaratannya

- 14 Agustus 2021, 18:44 WIB
Lowongan Kerja LRT Jakarta Agustus 2021 Cari Lulusan D3 dan S1, ini Persyaratannya
Lowongan Kerja LRT Jakarta Agustus 2021 Cari Lulusan D3 dan S1, ini Persyaratannya /Dok. PT LRT Jakarta via Antara/

MANTRA SUKABUMI - Lintas Rel Terpadu Jakarta atwu LRT Jakarta adalah sistem lintas rel terpadu yang beroperasi di DKI Jakarta.

Saat ini, LRT Jakarta memiliki jalur sepanjang 5,8 km yang melayani enam stasiun yang dikembangkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Saat ini LRT Jakarta buka lowongan kerja Agustus 2021 dan cari Lulusan D3 dan S1, simak persyaratannya di bawah ini.

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Dilansir mantrasukabumi.com dari Disnakerja pada Sabtu, 14 Agustus 2021, berikut ini lowongan kerja LRT Jakarta terbaru simak syarat dan cara daftarnya.

Proyek Lintas Rel Terpadu Jakarta atau disingkat LRT Jakarta adalah sebuah sistem angkutan cepat dengan kereta api ringan (LRT) yang direncanakan akan dibangun di Jakarta, Indonesia.

Ada 2 penggagas LRT Jakarta, Pemprov DKI yang akan membangun LRT dalam kota dengan nama LRT Jakarta dan PT Adhi Karya yang akan membangun LRT yang menghubungkan Jakarta dengan kota sekitarnya dengan nama LRT Jabodebek.

Untuk LRT Jakarta, Sumber Daya Manusia merupakan salah satu aset terpenting dan faktor utama yang menentukan keberhasilan perusahaan.

LRT Jakarta membina hubungan kerja jangka panjang dengan karyawannya, rasa kebersamaan antara karyawan dan perusahaanuntuk bersama mewujudkan jenjang karir yang berkelanjutan.

Baca Juga: PT MRT Jakarta Kembali Buka Lowongan Kerja Agustus 2021 Cari Lulusan S1, Dapat Gaji Pokok dan Tunjangan

LRTJ mempunyai ambisi untuk berkembang menjadi perusahaan penyedia jasa transportasi perkeretaapian publik modern dengan mengedepankan prinsip-prinsip smart mobility untuk menjadikankota Jakarta sebagai kota berkonsep smart city.

Keberadaan LRT Jakarta juga akan meningkatkan interkoneksi antar jalur transportasi publik di wilayah DKI Jakarta sehingga antar moda bisa saling terintegrasi

Dinamika pertumbuhan bisnis trasnportasi yang berkelanjutan ini, tentunya LRTJ perlu mengedepankan peran dan pengembangan SDM sebagai salah satu prioritas utamanya.

LRT Jakarta akan terusaha berusaha meningkatkan kualitas SDM LRTJ sehingga mampu berkontribusi dan mengembangkan diri dengan maksimal.

Lowongan Kerja PT Light Rail Transit Jakarta (LRT Jakarta)

Posisi: Quality, Health, Safety and Environment Staff

Baca Juga: Baznas Kota Bandung Buka 4 Lowongan Kerja Terbaru Cari Lulusan D3 dan S1, Terakhir Daftar 16 Agustus 2021

Kualifikasi:

Pendidikan min. D3/SI Jurusan Kesehatan

Masyarakat, Teknik Industri dan Teknik Lingkungan

Memilki pengalaman min. 3-5 tahun pada posisi yang sama

Terbiasa dalam Program Safety inspection & Safety Patrol

Paham terkait dengan PTW, JSA dan HIRADC

Familiar terkait dengan internal audit dan external audit

Memiliki pemahaman terkait dengan SMK3
2D Memiliki AK3U Kemanaker RI dan paham terhadap Ouality Management System (QMS) Iso 9001-2015

Memilki komunikasi yang baik, disiplin dan cekatan

Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online:

KLIK DI SINI

Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.***

Editor: Ajeng R H

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah