Kapan Gaji Petugas Regsosek BPS 2022 Cair? Berikut Jadwal Pencairan Pendataan Registrasi Sosial Ekonomi

- 15 November 2022, 07:00 WIB
Gaji Petugas Regsosek BPS 2022
Gaji Petugas Regsosek BPS 2022 /bps.go.id/

MANTRA SUKABUMI - Registrasi Sosial Ekonomi Badan Pusat Statistik atau Regsosek BPS 2022 telah berakhir.

Dijadwalkan Regsosek BPS 2022 mulai tanggal 15 Oktober - 14 November 2022 semua PPL (Petugas Pendataan Lapangan) diharapkan telah selesai mendata semua penduduk di wilayahnya masing-masing.

Tak heran jika para PPL yang bertugas mencari jawaban perilah jadwal pencairan gaji Regsosek BPS 2022.

Baca Juga: Apa yang Dilakukan Petugas Regsosek BPS 2022 di Lapangan? Ini Cakupan yang akan di Data PPL

Regsosek adalah pendataan seluruh penduduk yang mencakup seluruh profil dan kondisi sosial ekonomi, mulai dari kondisi demografi, perumahan, keadaan disabilitas seseorang, kepemilikan aset, hingga informasi geospasial.

Hasil Regsosek akan menyajikan peringkat kesejahteraan setiap penduduk agar meningkatkan ketepatan sasaran program-program pemerintah.

Dilansir mantrasukabumi.com dari kapuaskab.bps.go.id pada Selasa 14 November 2022 inilah informasi seputar Regsosek BPS 2022. 

Waktu Pelaksanaan

a. Juli-Agustus 2022: Koordinasi dan Persiapan

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah