Artis Indonesia Meninggal Dunia, Melly Goeslaw: Mohon Dimaafkan Segala Kesalahan Rina

- 2 Maret 2021, 21:25 WIB
Artis Indonesia Meninggal Dunia, Melly Goeslaw: Mohon Dimaafkan Segala Kesalahan Rina./
Artis Indonesia Meninggal Dunia, Melly Goeslaw: Mohon Dimaafkan Segala Kesalahan Rina./ /- Foto : Instagram @melly_goeslaw

Pada awal kariernya, Rina dikenal sebagai penyanyi. Artis yang sempat belajar di Swara Mahardika, Geronimo, dan Studio 26 ini mengeluarkan album Yudi pada tahun 1996. Namanya tambah poluler setelah membawakan paket lagu Simphony.

Rina menikah dengan aktor Teddy Syah pada tanggal 11 April 1999. Dari pernikahan ini, mereka dikaruniai dua orang anak, Aqshal Ilham Syafatullah dan Karnisya Rahmasyach. ***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah