Lagu Selamat Tahun Baru Karya Endang Soekamti, Keren Dinyanyikan saat Malam Pergantian Tahun

- 27 Desember 2021, 08:20 WIB
Lagu Selamat Tahun Baru Karya Endang Soekamti, Keren Dinyanyikan saat Malam Pergantian Tahun
Lagu Selamat Tahun Baru Karya Endang Soekamti, Keren Dinyanyikan saat Malam Pergantian Tahun /Pixabay/nck_gsl

MANTRA SUKABUMI - Lagu Selamat Tahun Baru karya Endang Soekamti yang keren ini cocok dinyanyikan di detik-detik malam pergantian tahun 2021-2022.

Lagu ini berisi pesan untuk merelakan peristiwa-peristiwa di tahun lalu dan berharap bisa bangkit pada tahun baru. Pada bagian reff terkandung kegembiraan.

Lagu Selamat Tahun Baru ini juga mengajak bersyukur atas nikmat yang diberikan di tahun yang akan ditinggalkan, dan berjuang di masa setelahnya.

Baca Juga: Link Nonton Streaming X Factor Indonesia di TV Online RCTI Senin 27 Desember 2021, Banyak Moment Bikin Haru

Endang Soekamti adalah grup musik genre rock alternatif asal Yogyakarta yang terbentuk di tahun 2001, pada 2020 lalu lagunya 'Air' menang di Anugerah Musik Indonesia.

Uniknya adalah kata ke dua pada nama band 'Endang Soekamti' yang ternyata merupakan nama salah seorang guru di sekolah yang mengeluarkan (DO) anggota grup tersebut.

Dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada 27 Desember 2021, berikut lirik lagu Selamat Tahun Baru karya Endang Soekamti.

Selamat Tahun Baru

Apa yang terjadi tahun ini tak perlu kau ingkari
Simpan saja dalam hati
Jadikan itu suatu kenangan untuk bangkitkan harapan
Yang cerah di masa depan

Bridge:
Siapkan dirimu Sambut tahun baru
Mari menghitung waktu
4...... 3.... 2.... 1...

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x