Tak Disangka, Ternyata inilah Nadzar Mpok Omas yang Belum Terwujud Hingga meninggal

- 17 Juli 2020, 20:27 WIB
   Komedian Omas Wati atau Mpok Omas. (Instagram/@Gadiiing)
Komedian Omas Wati atau Mpok Omas. (Instagram/@Gadiiing) /

"Ya kita pengen bener-bener kayak positif aja, ibu sembuh mau gimana pun caranya kita usahain," ujarnya.

Dirinya juga mengaku sudah ikhlas dan menganggap kepergian ibunya sebagai sebuah takdir dari sang pencipta.

"Kayak kehendak Allah berkehendak lain ya kita enggak bisa ngelak lagi ya, emang sudah waktunya dan harus di jalanin," terangnya.

Baca Juga: Lagi-lagi Kapal Induk AS Kembali Ke Laut China Selatan, Ketegangan Kian Bertambah Panas

Baca Juga: Isu Palestina Dihapus dari Google Maps Kembali Viral, Pihak Google Beri Klarifikasi

Lebih lanjut Dimas juga menceritakan bagaimana sosok almarhumah Omas di hadapan keluarganya.

Menurutnya, almarhumah merupakan sosok wanita yang kerap tegas untuk hal-hal yang berbau kebaikan.

"Tegas dia, tegas banget cuma kan kalau di sini kan orang ngeliatnya kalau tegas tuh kuat dan laki. Sebenernya enggak, dia tegas juga untuk kebaikan," ungkap Dimas.**

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah