Terkini: Tepati Janjinya, Hamas Lancarkan Kembali Serangan Besar-besaran ke Kota Jajahan Israel

- 18 Mei 2021, 19:24 WIB
Penampakan sistem anti-rudal Iron Dome Israel saat mencegat roket yang diluncurkan militan Hamas dari Jalur Gaza menuju Israel.
Penampakan sistem anti-rudal Iron Dome Israel saat mencegat roket yang diluncurkan militan Hamas dari Jalur Gaza menuju Israel. /REUTERS/Amir Cohen.

"AlQossam dengan kekuatan penuh siap melanjutkan pembebasan Palestine," ucap Hasmi.

"Di waktu yang sama Amrik dan Israel mulai bicara gencatan senjata. Izzah bagi mereka yang yakin pada janji Allah," tuturnya.

Baca Juga: Tak Mampu Tahan Roket, CEO Aman: Zionis Menipu Warga Israel dengan Iron Dome, Simak Penjelasannya

Tak hanya Amerika dan Israel, Mesir dan UEA pun menawarkan gencatan senjata pada Palestina dengan syarat Hamas menghentikan serangannya pada Israel.

Namun, kedua tawaran negara Mesir dan UEA tersebut langsung ditolak mentah-mentah oleh Hamas.

Menurut Hasmi Bakhtiar justru Hamas menawarkan syarat sebaliknya bagi Mesir dan UEA.

Hal tersebut diungkapkan Pengamat Internasional, Hasmi Bakhtiar melalui akun twitter pribadinya.

"Mesir menawarkan gencatan senjata asal Hamas hentikan serangan ke Israel. UEA tawarkan uang kepada Hamas asal tidak lagi menyerang Israel. Kedua tawaran tersebut ditolak Hamas," cuit Hasmi Bakhtiar seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun twitter @hasmibakhtiar pada Selasa, 18 Mei 2021.

Terkini: Tepati Janjinya, Hamas Lancarkan Kembali Serangan Besar-besaran ke Kota Jajahan Israel
Terkini: Tepati Janjinya, Hamas Lancarkan Kembali Serangan Besar-besaran ke Kota Jajahan Israel Hasmi Bakhtiar @hasmibakhtiar

Adapun syarat yang diajukan Hamas untuk gencatan senjata adalah Israel harus berhenti menyerang Al Aqsho.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah