Tak Seindah Gemerlap K-Pop dan K-Drama, ini Sisi Gelap Korea Selatan

- 15 Juni 2021, 20:01 WIB
Ilustrasi Korea Selatan
Ilustrasi Korea Selatan /pixabay/Chickenonline

Baca Juga: Faldo Maldini ke Anies Baswedan: Setiap Beliau Ngomongin Covid, Ada Aja Masalah Baru yang Muncul

Sudah pasti mereka yang memiliki pendapatan dibawah, tidak mungkin bisa berkompetisi dengan mereka yang berpendapatan tinggi.

8. Sedikit tertutup

Meskipun bisa dibilang negara yang demokratis dan maju, namun ada beberapa bagian Korea Selatan yang masih tertutup.

BAnyak dari warganya yang tidak bisa lepas mengutarakan isi hatinya terutama mereka yang tingkat sosial rendah dalam hal ekonomi.

9.Perseteruan dengan Korea Utara yang Tak Pernah Usai

Tekanan dari Korea Utara bisa datang kapan saja, jadi semua remaja di Korea Selatan harus mengikuti wajib militer selama 18 bulan.

10. Stres Tingkat Tinggi

Banyak tekanan pada hidup warga Korea Selatan dalam kehidupan sehari-hari sehingga tingkat stres di negara tersebut terbilang tinggi.***

 

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah