Semenanjung Korea Memanas, Korsel Tuduh Korut Hancurkan Kantor Penghubung Antar Korea

- 16 Juni 2020, 17:23 WIB
Korut dan Korsel baku tembak di perbatasan pada Minggu pagi (3/5/2020).*
Korut dan Korsel baku tembak di perbatasan pada Minggu pagi (3/5/2020).* /Antara news.com

"Dan meniup kantor perhubungan di komplek itu hanya akan menjadi langkah pertama pada peta jalan mereka," ujar Cheong.

Baca Juga: Tiongkok Kembali Umumkan, Terjadi Lonjakan Corona di Beijing yang Diduga Tersebar Lewat Ikan Salmon

Asap dan ledakan terus menjalar dari daerah yang dekat dengan kawasan industri di kota perbatasan Korea Utara Kaesong.

Kawasan industri itu, secara bersamaan didirikan dengan Korea Selatan akan tetapi telah ditutup di tengah ketegangan antar kedua negara tersebut.

Situs ini juga merupakan rumah bagi kantor penghubung yang dimaksud untuk menjaga hubungan antar Seoul dan Pyongyang.

Fasilitas ini dibuka pada tahun 2018, saat pemulihan hubungan yang dianjurkan oleh Presiden Korea Selatan Moon Jae-in dan bagian untuk mengurangi ancaman di perbatasan.

Baca Juga: Miris, 98 Guru dan 1.800 Murid Terpapar Virus Corona Usai Dibuka Kembali Sekolah

Di mana keuda negara ini telah menempatkan satu juta tentara di  perbatasan tersebut.

Hal ini memungkinkan untuk komunikasi konstan antar kedua belah pihak untuk pertama kalinya sejak dimulainya Perang Korea pada tahun 1950 hingga 1953.** (Tita Salsabila /Pikiran-rakyat.com)

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah