Pemimpin Negara-negara Arab Ucapkan Selamat Atas Terpilihnya Joe Biden

- 8 November 2020, 11:00 WIB
Joe Biden-Kamala Harrus bertekad jadi pemimpin yang menyatukan, ada pesan tersirat dalam deklarasi kemenangan.
Joe Biden-Kamala Harrus bertekad jadi pemimpin yang menyatukan, ada pesan tersirat dalam deklarasi kemenangan. /Instagram/Joe Binden

Presiden Lebanon Michel Aoun menyuarakan harapan untuk "kembali ke keseimbangan dalam hubungan Amerika-Lebanon" selama masa jabatannya."

Baca Juga: Cara Cepat Hilangkan Bau Badan yang Menempel dan Bisa Hilang Permanen

Presiden Irak Barham Salih mengatakan bahwa ia berharap dapat memperkuat perdamaian dan stabilitas di Timur Tengah bersama Biden.

Menurut Barham, Joe Biden adalah seorang teman dan mitra tepercaya dalam upaya membangun Irak menjadi lebih baik.

“Kami berharap dapat bekerja untuk mencapai tujuan bersama kami dan memperkuat perdamaian dan stabilitas di seluruh Timur Tengah,” cuit Salih pada hari Sabtu, 7 November 2020.**

 

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Arab News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah