11 Manfaat Daun Seledri untuk Kesehatan dan Kecantikan Wajah

- 21 Maret 2021, 22:00 WIB
11 Manfaat Daun Seledri untuk Kesehatan dan Kecantikan Wajah./*
11 Manfaat Daun Seledri untuk Kesehatan dan Kecantikan Wajah./* //pixabay.com//jackmac34

Mengatasi Anemia

Caranya : 

- Sediakan bahan-bahan seperti madu, nanas, seledri dan juga susu segar, lalu cuci semua bahan tersebut.

- Setelah bersih, potong nanas menjadi potongan kecil.

- kemudian masukkan semua bahan tersebut  ke dalam blender dan buatlah jus.

- lalu minumlah jus ini untuk menjaga anda dari kekurangan darah atau anemia.

- lakukan hal tersebut secara rutin.

Menurunkan Hipertensi

Caranya :

Tumbuk 100 gr daun seledri hingga halus, setelah ditambahkan air matang dan dimasak hingga mendidih. Setelah diminum 2 kali sehari. Maka, hipertensi akan menurun.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah