Sakit Mata Wajib Diwaspadai, Begini Cara Rasulullah Jaga Kesehatan Mata

- 2 April 2021, 11:18 WIB
ilustrasi mata lelah / kurang tidur
ilustrasi mata lelah / kurang tidur /Andi Syadian

MANTRA SUKABUMI - Sakit mata bisa menimbulkan berbagai keluhan yang mengganggu, seperti mata merah, gatal, nyeri, hingga gangguan penglihatan.

Pada sebagian orang, yang menderita sakit mata, tidak bersifat menular, sehingga penderitanya dapat tetap beraktivitas selama penglihatannya masih berfungsi dengan baik.

Tetapi ada beberapa jenis sakit mata yang membuat penderitanya disarankan untuk menunda aktivitas sehari-hari agar orang lain tidak tertular.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Waspada, Tak Hanya Perlambat Detak Jantung, Sering Makan Buah Pepaya Ternyata Dapat Timbulkan 3 Penyakit ini

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, kaitannya dengan mewaspadai sakit mata, dan cara pencegahannya, mengikuti cara dan anjuran Rasulullah SAW, simak Ulasan berikutnya.

Ketika seseorang sedang mengalami derita sakit mata, sebagai langkah ikhtiyar pertama agar cepat sembuh, dari derita sakit mata, maka hendaknya membaca doa berikut

اللَّهُمَّ مَتِّعْنِي بِسَمْعِي وَبَصَرِي، وَاجْعَلْهُ الْوَارِثَ مِنِّي، وَأَرِنِي فِي الْعَدُوِّ ثَأْرِي، وَانْصُرْنِي عَلَى مَنْ ظَلَمَنِي

Allohumma matti’ni bi sam’i wa bashari waj’alhul waritsa minni wa arini fil ‘aduwwi tsa’ri wanshurni ‘ala man dzolamani.

Doa ini bersumber dari hadist Rasulullah SAW yang telah diriwayatkan oleh  Ibnu Sunni dari Anas bin Malik radhiallahu’anhu, beliau berkata:

كَانَ النَّبِيُّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ إِذَا أَصَابَ الرَّمَدُ وَاحِدًا مِنْ أَصْحَابِهِ قَالَ: اللَّهُمَّ مَتِّعْنِي بِسَمْعِي وَبَصَرِي، وَاجْعَلْهُ الْوَارِثَ مِنِّي، وَأَرِنِي فِي الْعَدُوِّ ثَأْرِي، وَانْصُرْنِي عَلَى مَنْ ظَلَمَنِي

Artinya, Ketika sakit mata menimpa salah satu sahabatNya, Nabi Muhammad Shallallahu’alaihi Wasallam membaca doa berikut;

Baca Juga: Belum 1 Tahun Jadi Saksi Pernikahan, Ketua DPRD DKI Jakarta Harus Lihat Istri Anak Sahabatnya Tak Bernyawa

Baca Juga: Tanda Kiamat Semakin Terlihat, Rasulullah SAW Anjurkan Tempati Tiga Negeri ini

‘Allohumma matti’ni bi sam’i wa bashari waj’alhul waritsa minni wa arini fil ‘aduwwi tsa’ri wanshurni ‘ala man dzolamani.

Artinya, "Ya Allah, berikanlah kenikmatan kepadaku dengan pendengaran dan penglihatanku, dan jadikanlah ia sebagai pewarisku, dan perlihatkan balasanku pada musuhku, dan tolonglah aku dari orang yang menzalimiku".

Penyakit mata ini disebabkan menurut medis disebabkan oleh virus herpes simpleks tipe 1 yang menimbulkan infeksi pada kornea.

Baca Juga: Dinilai Bodoh, Deddy Corbuzier: Ini Buat Nembak Orang Tuh Gak akan Mati

Kornea menjadi berkabut dan membengkak. Virus ini sama dengan penyebab luka herpes pada mulut dan bibir. Gejala-gejala yang dapat dirasakan, antara lain:

Mata merah, rasa sakit pada mata, atau di sekitar salah satu mata. Air mata yang terus-menerus  keluar, dan mata terasa kotor. Mata terasa perih saat melihat cahaya.

Mudah-mudahan Allah SWT memberi kesembuhan dan kesehatan atas kita semua, dari berbagai penyakit yang di derita, tetaplah jaga kesehatan dan rawatlah mata agar tetap sehat.***

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah