6 Manfaat Tak Terduga Konsumsi Jengkol untuk Kesehatan, Atasi Jantung Koroner Salah Satunya

- 5 Mei 2021, 04:09 WIB
Ilustrasi// Manfaat mengkonsumsi jengkol untuk kesehatan, dapat mengatasi jantung koroner salah satunya
Ilustrasi// Manfaat mengkonsumsi jengkol untuk kesehatan, dapat mengatasi jantung koroner salah satunya /tangkap layar youtube/dapur cintaku

Protein bertanggung jawab dalam menyusun semua bagian tubuh, termasuk otot, tulang, jantung, paru-paru, otak, kulit bahkan sampai rambut.

Oleh sebab itu, mengkonsumsi makanan yang mengandung protein seperti jengkol sangat bermanfaat untuk tubuh.

Baca Juga: Tiga Negeri yang Dianjurkan Rasulullah untuk Ditempati Saat Tanda Kiamat Kian Terlihat

2. Cegah Penyakit Maag

Makan jengkol dengan teratur dan tidak berlebih dapat meningkatkan enzim superoxide dismutase yang berfungsi untuk melindungi dinding lambung akibat asam lambung yang meningkat.

Dengan makan jengkol dengan rutin, Anda akan terhindar dari penyakit maag.

3. Menangkal Radikal Bebas

Kandungan antioksidan yang terdapat dalam jengkol antara lain polifenol, terpenoid, dan alkaloid yang mampu menangkal radikal bebas.

4. Cegah Anemia

Untuk Anda yang mengalami kekurangan darah (Anemia), Anda tidak perlu bimbang dan khawatir berlebihan.

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah