Perlu Diwaspadai 5 Kondisi Kesehatan Jadi Pertanda Ajal Sudah Dekat

- 1 Mei 2020, 07:46 WIB
ILUSTRASI kematian.*/AGORAMEDIA.COM
ILUSTRASI kematian.*/AGORAMEDIA.COM /

MANTRA SUKABUMISetiap manusia akan menemukan takdirnya dengan kematian.

Kematian adalah hal pasti. Kematian tidak mengenal ruang dan waktu. Semua manusia akan binasa dengan kematiannya.

Seperti halnya jodoh dan rezeki, kematian seseorang sudah ditentukan oleh Tuhan yang Maha Esa. Sekalipun bersembunyi dalam benteng atau bunker yang kokoh, tetap manusia tidak bisa luput dari kematian.

Karena kematian hal yang pasti, kewajiban kita selaku makhuk hidup berusaha membekali dengan amal kebaikan agar di alam keabadian mendapatkan tempat terbaik, surga yang dijanjikan-Nya.

Seringkali ajal datang tiba-tiba tanpa dibayangkan sebelumnya. Namun, ternyata ada tanda-tanda ajal yang dekat pada orang-orang yang sedang sakit.

Baca Juga: Jadwal Imsak Wilayah Sukabumi: Jumat, 8 Ramadan 1441 H/01 Mei 2020

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari situs Mommyasia, simak 5 kondisi kesehatan yang dapat menjadi pertanda bahwa ajal sudah dekat berikut ini.

Pengurangan Nafsu Makan

Saat ajal semakin dekat, biasanya orang yang akan meninggal akan mengalami penurunan nafsu makan.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah