Khasiat Safarjal atau Sejenis Jambu Biji, Salah Satunya Dapat Menghilangkan Kesedihan

- 12 September 2020, 16:20 WIB
ILUSTRASI buah safarjal atau sejenis jambu biji.*
ILUSTRASI buah safarjal atau sejenis jambu biji.* /LIZA TRINIDAD/PIXABAY/

Ibnu Majah meriwayatkan dalam sunannya, sebuah hadits dari Isma’il bin Muhammad Al Tahli dari Syu’aib bin Zubairi dari talhah bin Ubaidillah.

Baca Juga: Ternyata, Khasiat Bersiwak Dapat Menyenangkan Para Malaikat dan Membuat Allah Ridha

“Saya datang kepada Rasulullah SAW ketika beliau sedang memegang safarjal di tangannya”. Beliau bersabda, “Makanlah, hai Thalhah, karena safarjal menenangkan jantung”.

Nasa’I meriwayaatkan hadits ini menurut versi lain, Aku datang kepada Rasulullah yang pada saat itu sedang dikelilingi oleh para sahabatnya. Ketika itu beliau sedang memegang safarjal.

Aku duduk dan baliau melemparkan buah itu kepadaku sambil bersabda, “Makanlah hai Abu Dzar! Karena ia menguatkan jantung, memperbaiki nafas dan menghilangkan kesedihan”. Wallahu a'lam.**

 

 

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Ath Thibbun Nabawi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah