Sempurnakan Wudhu pada Waktu ini, Ternyata Bisa Hapus Dosa dan Kesalahan Menurut Gus Baha

14 Desember 2021, 06:09 WIB
Ilustrasi Sempurnakan Wudhu pada Waktu ini, Ternyata Bisa Hapus Dosa dan Kesalahan Menurut Gus Baha. /*/Pixabay.com/@Engin_Akyurt

MANTRA SUKABUMI - Ketika sempurnakan wudhu pada waktu ini, maka kata Gus Baha bisa hapus dosa dan kesalahan.

Perlu diketahui, wudhu merupakan salah satu cara untuk membersihkan diri dari hadas kecil.

Lalu kapan waktu wudhu yang diungkap Gus Baha supaya bisa hapus dosa dan kesalahan?

Baca Juga: Shopee 12.12 Birthday Sale TV Show Hadirkan TOMORROW X TOGETHER, Al & Andin, dan Deretan Bintang Dangdut

Sebelumnya, salah satu syarat sah nya sholat yaitu harus wudhu atau membersihkan diri dari hadas terlebih dahulu.

Dilansir mantrasukabumi.com dari video yang diunggah kanal Youtube Santri Official pada 3 Februari 2021. simak penjelasannya berikut ini.

Awalnya Gus Baha jelaskan terlebih dahulu ketika seseorang shalat malam.

"Melaksanakan Shalat malam, padahal orang lain masih tidur"

Yang dimaksud Gus Baha yaitu melaksanakan shalat tahajud di tengah malam, untuk meninggalkan nikmatnya tidur.

"Adapun hal-hal yang dapat menghapus dosa atas kesalahan adalah yaitu menyempurnakan wudhu di waktu dingin," katanya.

Baca Juga: Maraknya Kasus Pemerkosaan, Pelaku Harus Tahu Balasan Nanti, Gus Baha Jelaskan Siksaan bagi Pezina

Dengan dengan tegas Gus Baha ungkap bahwa wudhu di waktu dingin merupakan salah satu cara untuk hapus dosa.

"Makanya kemarin ketika Januari banyak orang tua yang tidak kuat ke sana, karena dingin sekali"

Kemudian Gus Baha ceritakan seseorang pada bulan Januari yang tidak kuat dengan kedinginan.

"Arab saudi di zaman nabi, juga sering hujan salju, Seperti musim Januari di Makkah, Yordania, itu dingin sekali," ujarnya.

"Arab Saudi pun pada zaman Nabi juga sering hujan salju," tambah Gus Baha.

Jadi ketika musim salju, imbuh beliau, orang bisa sempurna wudhunya maka itu bisa meleburkan dosa-dosa.

Baca Juga: Tips Melawan Godaan Setan Ala Gus Baha: Menonton Sinetron

"Dan melakukan semua sunnah-sunnah wudhu"

"Jadi orang yang berwudhu di musim dingin tapi wudhunya tetap disempurnakan," tegasnya.

Selain itu juga melakukan semua sunnah-sunnah dalam wudhu.***

Editor: Encep Faiz

Tags

Terkini

Terpopuler