Pesan Imam Al Ghazali Saat Puasa Ramadhan Usai, Punya Rasa Takut Salah Satunya

- 14 Mei 2021, 07:15 WIB
Ramadhan Telah Usai, Inilah 6 Langkah  Mudah Memperoleh Rezeki, Salah satunya Silaturahmi
Ramadhan Telah Usai, Inilah 6 Langkah Mudah Memperoleh Rezeki, Salah satunya Silaturahmi /PIXABAY/

 

MANTRA SUKABUMI - Saat momen Idul Fitri, seluruh umat Islam merayakan kemenangannya setelah satu bulan penuh berperang melawan hawa nafsu.

Perang, yang menurut Rasulullah, lebih berat daripada melawan batalion musuh Allah yang kasat mata.

Tapi, Ramadhan usai, bukan berarti selesai sudah tugas kita sebagai seorang Muslim. Ada hal penting yang harus kita renungi bersama.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Ayya Renita Sampaikan Ucapan Hari Raya Idul Fitri, Gaun Pemain Ikatan Cinta Mis Kiki Dipertanyakan

Dikutip mantrasukabumi.com dari akun resmi nu.or.id pada 14 Mei 2021.

Imam Al-Ghazali dalam masterpiece-nya, Ihya ‘Ulumiddin berpesan, أن يكون قلبه بعد الإفطار معلقاً مضطرباً بين الخوف والرجاء إذ ليس يدري أيقبل صومه فهو من المقربين أو يرد عليه فهو من الممقوتين؟ وليكن كذلك في آخر كل عبادة يفرغ منها

Artinya, “Setelah selesai berpuasa, tanamkanlah dalam hati antara rasa takut (khauf) dan harap (raja’).

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: nu.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x