Amalan Serta Doa Awal dan Akhir Tahun Baru Islam 1443 H Menurut Ulama Kharismatik Habib Umar bin Hafidz

- 9 Agustus 2021, 13:38 WIB
Habib Umar Bin Hafidz.
Habib Umar Bin Hafidz. /Instagram Habib Umar Indonesia/

MANTRA SUKABUMI - Habib Umar bin Salim bin Hafidz salah satu ulama Yaman yang menjadi rujukan ulama dunia.

Dalam pesan yang dibagikan akun @habibumar_indonesia, guru Habib Munzir Almusawa itu berpesan menjelang tahun baru islam 1443 H.

Dalam postingan akun Instagram tersebut Habib Umar Bin Hafidz menyampaikan jika hari ini Senin, 9 Agustus 2021 merupakan hari terakhir dari tahun 1442 H.

Baca Juga: Buya Yahya Jelaskan Makna Mimpi Disetubuhi Orang Lain yang Bukan Istri atau Suami: Permainan Setan

Baca Juga: Pemerintah Resmi Ubah Libur Tahun Baru Islam 1443 H, Bagaimana Umat Islam Rayakan, Simak Penjelasannya

Habib Umar lantas menyarankan untuk mengisi dengan amalan baik, salah satunya membaca doa akhir tahun.

"Hari ini Senin tgl 9 Agustus 2021 ADALAH Hari Terakhir Tahun 1442 Hijriah, dan jangan Lupa nanti Diwaktu Ashar baca Doa Akhir Tahun sebanyak 3X" tulisnya.

Setelah itu, Habib Umar juga menyarankan agar umat Islam membaca doa awal tahun setelah melaksanakan shalat magrib.

"Dan nanti Malam akan memasuki Tahun Baru Hijriah ( 1 Muharram 1443 H)
Jangan Lupa Setelah sholat maghrib Baca Doa Awal tahun sebanyak 3X" lanjutnya

Halaman:

Editor: Andriana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah