Apakah Salam Bisa Diganti dengan Ucapan Selamat Pagi atau Lainnya? ini Jawaban Gus Baha

- 13 Oktober 2021, 13:03 WIB
Apakah Salam Bisa Diganti dengan Ucapan Selamat Pagi atau Lainnya? ini Jawaban Gus Baha./*
Apakah Salam Bisa Diganti dengan Ucapan Selamat Pagi atau Lainnya? ini Jawaban Gus Baha./* /Tangkap layar/Instagram @ngajigusbaha

"Kadang disapa, 'Shobah Al-Khair' artinya (selamat pagi) atau 'Masa Al-khair' (selamat sore),"

Maka dari itu Gus Baha juga menuturkan pentingnya mengaji kepada ulama agar kita bisa paham.

Selain itu, rasul dulu juga pernah mengucapkan dan tidak mengucap salam ketika bertemu dengan para sahabat.

"Makanya, ini pentingnya ngaji sama ulama. Sebetulnya nabi itu nggak selalu salam ketemu sahabat,"

"Ya pernah salam dan sering tidak pakai salam juga sering. Misalnya, nabi waktu ketemu sahabat, kadang bertanya 'Dari mana kamu?' "

"Kadang tanya ke Abu Hurairah, 'Kenapa kamu, keluar?',"

Maka dari itu dapat disimpulkan bahwa kita boleh mengucapkan salam dan juga boleh tidak mengucap salam ketika bersapa bertemu dengan saudara atau sahabat.***

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah