Bagaimana Cara Memillih Pasangan Hidup dalam Syariat Islam? Begini Penjelasan Gus Baha

- 25 Oktober 2021, 09:30 WIB
Gus Baha bagikan tips dan cara tepat dalam memilih pasangan hidup yang akan dijadikan istri sesuai syariat Islam
Gus Baha bagikan tips dan cara tepat dalam memilih pasangan hidup yang akan dijadikan istri sesuai syariat Islam /Instagram/ @kajian.gusbaha

MANTRA SUKABUMI - Dalam salah satu pengajiannya, Gus Baha telah menjelaskan perihal cara memilih pasangan hidup dalam syariat Islam.

Bagaimana cara memilih pasangan hidup dalam syariat Islam agar tak salah menurut Gus Baha?

Gus Baha menuturkan bahwa dalam syariat Islam ketika memilih pasangan hidup yang paling utama harus seiman atau satu agama.

Baca Juga: Duel Sengit 2021, Tokopedia vs Shopee: Mana Jawara Marketplace Sesungguhnya?

Adapun untuk cara memilih pasangan hidup yang baik dalam syariat Islam, menurut Gus Baha dapat mencontoh ketika Imam Syafi'i memilih pasangan hidup atau istri.

Menurut Gus Baha ketika Imam Syafi'i memilih pasangan hidup atau istri, terdapat 3 kriteria yang sangat sederhana.

Sebagai ulama yang alim tentunya kata Gus Baha setiap kriteria yang dipilih Imam Syafi'i tentu saja ada maksud dan tujuan tersendiri.

Sehingga dikatakan Gus Baha siapa pun boleh setuju atau tidak setuju dengan cara memilih pasangan dari masing-masing orang.

Akan tetapi, Gus Baha mengatakan kalau Imam Syafi'i ketika memilih pasangan hidup tak berani menikahi seorang "Ning" atau Putri Kyai.

Baca Juga: Bagaimana Hukum Orang yang Menceritakan Maksiatnya, Gus Baha: Lebih Baik Tidak Jujur

Dilihat mantrasukabumi.com dari video yang diunggah dari kanal YouTube 45 Official pada 20 Oktober 2021.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x