Ustadzah Oki Setiana Dewi Sebut Banyak Kedahsyatan Bagi Orang Banyak Dzikir, Inilah Keutamaannya

- 18 November 2021, 20:42 WIB
Ustadzah Oki Setiana Dewi Sebut Banyak Kedahsyatan Bagi Orang Banyak Dzikir, Inilah Keutamaannya
Ustadzah Oki Setiana Dewi Sebut Banyak Kedahsyatan Bagi Orang Banyak Dzikir, Inilah Keutamaannya /YouTube/Nurul Ashri

Keutamaan orang berdzikir yang kelima adalah seseorang yang banyak berdzikir kepada Allah akan dijauhkan dari kemunafikan.

Orang-orang munafik itu sangat sedikit berdzikir kepada Allah subhanahuwata'ala, perhatikan surah An-nisa ayat 145 Allah subhanahu wata'ala berfirman yang artinya sesungguhnya orang-orang munafik Itu menipu Allah dan Allah akan membalas tipuan mereka dan apabila Mereka berdiri untuk shalat Mereka berdiri dengan malas mereka bermaksud Riya dihadapan manusia dan tidaklah mereka menyebut Allah kecuali sedikit sekali keutamaan orang yang berdzikir kepada Allah Subhanahu Wa Ta'ala.

Keenam adalah ia akan senantiasa diliputi kebaikan, Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda dalam Hadits Riwayat Bukhari:

Tiada suatu kaum yang duduk sambil berdzikir kepada Allah melainkan mereka akan dikelilingi oleh malaikat diselimuti oleh rahmat Allah dan Allah akan mengingat mereka di hadapan makhluk yang ada disisi-nya.

Dalam hadits lain hadir sebagai Ahmad Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda:

Baca Juga: Wanita yang Diharamkan Masuk Surga, Ustadzah Oki Setiana Dewi Ungkap: Berpakaian tapi Telanjang

Tiada suatu kaum yang berkumpul sambil mengingat Allah gimana dengan perbuatan itu mereka tidak menginginkan apapun selain diri Allah, melainkan penghuni langit akan berseru kepada mereka.

Bangkitlah kalian, telah diampuni keburukan-keburukan kalian telah diganti dengan kebaikan-kebaikan.

Keutamaan berdzikir kepada Allah yang ke-7 adalah senantiasa akan diingat pada Allah subhanahu wa ta'ala dan lihat dalam surah Al-baqarah ayat 152 Allah subhanahu wa ta'ala berfirman:

Artinya: Ingatlah kamu kepada-ku niscaya aku akan ingat kepadamu fade Albani berkata saya tahu kabar Allah mengingat saya dan orang-orang pun merasa khawatir dengan ucapannya sehingga mereka berkata dan bertanya kepada saya.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah