Gus Baha Ungkap Rahasia Gapai Ridho Allah SWT, Ibadah Layaknya Budak Salah Satunya

- 25 November 2021, 16:30 WIB
Gus Baha Ungkap Rahasia Gapai Ridho Allah SWT, Ibadah Layaknya Budak Salah Satunya./
Gus Baha Ungkap Rahasia Gapai Ridho Allah SWT, Ibadah Layaknya Budak Salah Satunya./ /Tangkapan layar Youtube.com/ Najwa Shihab

MANTRA SUKABUMI - Dalam ceramahnya KH Bahauddin Nursalim atau yang biasa disebut Gus Baha ini mengungkapkan bahwa surga dan neraka itu hanyalah sebuah media.

Selain itu, Gus Baha mengatakan bahwa selayaknya jika seorang hamba itu lebih takut Allah, ketimbang takut neraka-Nya.

Kemudian Gus Baha juga menjelaskan bahwa neraka dan surga hanyalah media, sedangkan tujuannya ialah menggapai ridho Allah SWT.

Baca Juga: Survei SnapCart Membuktikan: Ini E-Commerce Terbaik Indonesia Tahun 2021

Berikut ini penjelasan lengkap Gus Baha yang  mengutip dari pendapat para ahli tafsir Al-Qur'an.

Ahali tafsir tersebut menyatakan bahwa ayat Al-Qur’an yang mengimbau untuk takut pada neraka (fattaqunnar) ialah untuk posisi orang biasa, sedangkan untuk orang khusus ialah imbauan untuk takut kepada Allah (fattaqullah).

Oleh karena itu, kata Gus Baha beribadahlah layaknya seperti tiga tipe berikut ini.

Dikutip mantrasukabumi.com dari kanal YouTube Dakwah digital pada 25 November 2021 Berikut penjelasan Gus Baha tentang tiga tipe ibadah kepada Allah SWT.

Pertama, beribadah layaknya seorang pedagang (‘ibadatut tujjar).

Halaman:

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah