3 Bacaan ini Jangan Terlewatkan Ketika Sujud Terakhir kata Ustadzah Oki Setiana Dewi, Doa Sunnah Rasulullah

- 25 November 2021, 20:22 WIB
Doa Sunnah Rasulullah SAW, berikut 3 bacaan ini yang tidak boleh terlewatkan ketika sujud terakhir kata Ustadzah Oki Setiana Dewi./*
Doa Sunnah Rasulullah SAW, berikut 3 bacaan ini yang tidak boleh terlewatkan ketika sujud terakhir kata Ustadzah Oki Setiana Dewi./* /Tangkapan Layar Instagram.com/ @okisetianadewi

'Yaa Muqallibal Quluub, Tsabbit Qalbi ‘Ala Ta'atik'

Artinya: “Wahai Dzat yg membolak-balikan hati teguhkanlah hatiku diatas ketaatan kepadamu.” (HR. Muslim (no. 2654))

اللَّهُمَّ مُصَرِّفَ الْقُلُوبِ صَرِّفْ قُلُوبَنَا عَلَى طَاعَتِكَ

'Allaahumma Musharrifal Quluub, Sharrif Quluubanaa ‘Alaa Tho'atika'

Artinya: “Ya Allah yang mengarahkan hati, arahkanlah hati-hati kami untuk taat kepadamu.” (HR. Muslim).

Baca Juga: Gus Baha Ungkap Ada Perbuatan yang Bikin Allah Tersinggung hingga Tak Terima Sujud dari Orang Tersebut

رَبَّنَا لَا تُزِغْ قُلُوبَنَا بَعْدَ إِذْ هَدَيْتَنَا وَهَبْ لَنَا مِنْ لَدُنْكَ رَحْمَةً إِنَّكَ أَنْتَ الْوَهَّابُ

'Rabbabaa Laa Tuzigh Quluubanaa Ba’da Idz Hadaitanaa wa Hab Lana Mil-Ladunka Rahmatan Innaka Antal-Wahhaab'

Artinya: “Ya Tuhan kami, janganlah Engkau jadikan hati kami condong kepada kesesatan sesudah Engkau beri petunjuk kepada kami, dan karuniakanlah kepada kami rahmat dari sisi Engkau; karena sesungguhnya Engkau-lah Maha Pemberi (karunia).” (QS. Ali Imran: 7).*

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah