Masjid Agung Sultan Kasimuddin Bacakan Qunut Nazilah Tiap Shalat untuk Menangkal Musibah

- 31 Maret 2020, 09:00 WIB
Masjid Agung Sultan Kasimuddin Kabupaten Bulungan, Provinsi Kalimantan Utara
Masjid Agung Sultan Kasimuddin Kabupaten Bulungan, Provinsi Kalimantan Utara /Pikiran Rakyat/.*(foto Pikiran Rakyat)

Ya Allah, ampunilah hamba-hamba-Mu yang beriman laki-laki dan perempuan, kaum muslimin dan muslimat, baik yang hidup maupun yang sudah wafat. Sungguh, Engkau maha dekat dan pendengar segala munajat.

Baca Juga: Ketua IDI Bantul : Rumah Sakit Rujukan tidak Boleh Tolak Pasien Kritis Diduga COVID-19

Tuhanku, damaikan pertikaian di antara kaum muslimin, bulatkan hati mereka, masukkan kekuatan iman dan hikmah di qalbu mereka, tetapkan mereka di jalan nabi dan rasul-Mu, ilhami mereka untuk memenuhi perjanjian yang telah Kauikat dengan mereka, bantulah mereka mengatasi musuh mereka dan seteru-Mu.

Wahai Tuhan hak, masukkanlah kami ke dalam golongan mereka itu. Semoga shalawat dan salam Allah tercurah kepada junjungan kita Nabi Besar Muhammad SAW, keluarga, dan para sahabatnya.”

Doa ini disarikan dari Hasyiyatul Baijuri karya Syekh Ibrahim Al-Baijuri, tanpa keterangan tahun, Beirut, Darul Fikr, juz I, halaman 169). Wallahu a’lam.**

Sumber dari https://www.pikiran-rakyat.com/khazanah-islam/pr-01354559/dibacakan-tiap-salat-di-masjid-agung-sultan-kasimuddin-untuk-tangkal-corona-ini-bacaan-doa-qunut-nazilah

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x