Keutamaan Membaca Surat Al Mulk Sebelum Tidur, Dapat Selamatkan Diri dari Siksa Kubur

- 1 Februari 2022, 08:15 WIB
Keutamaan Membaca Surat Al Mulk Sebelum Tidur, Dapat Selamatkan Diri dari Siksa Kubur
Keutamaan Membaca Surat Al Mulk Sebelum Tidur, Dapat Selamatkan Diri dari Siksa Kubur /REUTERS

Baca Juga: 2 Bacaan Doa Iftitah Sholat Lengkap dengan Teks Arab, Latin dan Terjemah Bisa Dipilih Salah Satunya

Di antara tanda kekuasaan yang Allah sebutkan dalam surat ini tentang seekor burung yang mampu melebarkan sayapnya di udara. Sebagaimana firman Allah SWT dalam ayat ke-19:

أَوَلَمْ يَرَوْا إِلَى الطَّيْرِ فَوْقَهُمْ صَافَّاتٍ وَيَقْبِضْنَ ۚ مَا يُمْسِكُهُنَّ إِلَّا الرَّحْمَٰنُ ۚ إِنَّهُ بِكُلِّ شَيْءٍ بَصِيرٌ

Dan apakah mereka tidak memperhatikan burung-burung yang melebarkan dan menutupkan sayapnya di atas mereka. Dan tidak ada yang menahannya (di udara) selain Yang Maha Pemurah. Sesungguhnya Dia Maha Melihat segala sesuatu.

1. Menyelamatkan diri dari siksa kubur
Surat Al Mulk merupakan surat ke-67 dalam Alquran yang memiliki 30 ayat.

Surat Al Mulk termasuk ke dalam golongan surat Makkiyah, yang diturunkan setelah surat At Tur.
Surat Al Mulk diambil dari ayat pertama yaitu Al Mulk yang artinya kerajaan atau kekuasaan.

Dalam surat ini, menjelaskan tentang Allah SWT yang menguasai langit dan bumi serta rahasia di dalamnya. Surat Al-Mulk disebut juga At Tabaarak yang artinya maha suci.

Baca Juga: 4 Amalan ketika Turun Hujan yang Perlu Diketahui, Salah Satunya Waktu Mustajab untuk Berdoa

Rasulullah Saw. bersabda:

«هِيَ الْمَانِعَةُ هِيَ الْمُنْجِيَةُ تُنْجِيهِ مِنْ عَذَابِ الْقَبْرِ»

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x