Pandangan Agama Terhadap Tradisi dan Toleransi Beragama di Bulan Suci Ramadhan

- 4 April 2022, 05:15 WIB
Pandangan Agama Terhadap Tradisi dan Toleransi Beragama di Bulan Suci Ramadhan
Pandangan Agama Terhadap Tradisi dan Toleransi Beragama di Bulan Suci Ramadhan /

MANTRA SUKABUMI - Bulan Ramadhan merupakan bulan yang istimewa bagi umat muslim di seluruh dunia.

Pada bulan Ramadhan seluruh umat muslim di dunia akan secara serentak melaksanakan ibadah puasa dari terbit Pajar hingga matahari tenggelam.

Sudah sepatutnya orang-orang non muslim yang ada disekitar akan bertoleransi dan menghargai mereka yang sedang melaksanakan ibadah shaum Ramadhan.

Baca Juga: Doa Ramadhan 1443 H Hari ke-2, Lengkap Tulisan Arab, Latin Serta Artinya

Begitu pula kita selaku umat muslim akan melakukan hal yang sama terhadap kewajiban dan peribadatan mereka.

Orang yang beriman dan bertakwa sudah selayaknya bertoleransi terhadap tradisi agama orang lain.

Iman dan takwa yang kita miliki ini merupakan sebuah anugerah yang tidak semua umat manusia memilikinya.

Kita harus bersyukur, walaupun terpaut jarak yang jauh dan beda zaman dengan Nabi Muhammad sebagai pembawa risalah ilahiyah, namun kita dianugerahkan kesempatan hidup dalam Islam.

Sebagai agama samawi pamungkas yang sempurna dan agama yang diridhoi oleh Allah swt. Hal ini ditegaskan dalam Qur’an surat Al-Maidah ayat 3:

اَلْيَوْمَ اَكْمَلْتُ لَكُمْ دِيْنَكُمْ وَاَتْمَمْتُ عَلَيْكُمْ نِعْمَتِيْ وَرَضِيْتُ لَكُمُ الْاِسْلَامَ دِيْنًاۗ

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x